Workshop Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru di Yayasan Darul Ulum Karangpandan Pasuruan

Authors

  • Umi Hanifah Institut Teknologi dan Sains Nahdlatul Ulama Pasuruan

DOI:

https://doi.org/10.35127/kbl.v4i1.3432

Abstract

Abstrak: Tujuan workshop ini pada khususnya diharapkan dapat meningkatkan atau memperbaiki kinerja belajar siswa di sekolah, meningkatkan mutu proses pembelajaran di kelas, meningkatkan kualitas penggunaan media, alat bantu belajar, dan sumber belajar lainnya, meningkatkan, memperbaiki maupun menjaga kualitas prosedur dan alat evaluasi yang digunakan untuk mengukur proses dan hasil belajar siswa. Selain itu, workshop ini juga dimaksudkan untuk membantu guru-guru dalam upaya peningkatan atau perbaikan terhadap masalah-masalah pendidikan anak di sekolah serta peningkatan dan perbaikan terhadap kualitas penerapan kurikulum dan pengembangan kompetensi siswa di sekolah. Metode yang digunakan dalam pelaksanaan pelatihan ini adalah metode ceramah, latihan, dan evaluasi. Secara umum, hasil pelaksanaan pengabdian pada masyarakat ini adalah cukup baik dan reponsif (dari rata-rata respons peserta pasca pelatihan sebesar 80,45% yang berada pada kategori positif) artinya terdapat pemahaman para guru tentang profesinya, terutama dalam hal pemahaman penulisan/ pembuatan/ pelaksanaan Penelitian Tindakan Kelas.   Kata Kunci: Penelitian Tindakan Kelas, Pembelajaran Siswa   Abstract: The purpose of this workshop is in particular expected to be able to improve or improve student learning performance in schools, improve the quality of classroom learning processes, improve the quality of media use, learning aids, and other learning resources, improve, improve and maintain the quality of procedures and evaluation tools used to measuring the process and results of student learning. In addition, this workshop is also intended to assist teachers in efforts to improve or improve the problems of child education in schools and improve and improve the quality of curriculum implementation and the development of student competencies in schools. The method used in the implementation of this training is the method of lecture, practice, and evaluation. In general, the results of the implementation of community service are quite good and responsive (from the average response of participants after training at 80.45% which is in the positive category) meaning that there is an understanding of the teachers about their profession, especially in terms of understanding writing/making/implementation of Classroom Action Research.   Keywords: Classroom Action Research, Student Learning

Downloads

Published

2019-11-29

How to Cite

Hanifah, Umi. “Workshop Penelitian Tindakan Kelas Bagi Guru Di Yayasan Darul Ulum Karangpandan Pasuruan”. KABILAH : Journal of Social Community 4, no. 1 (November 29, 2019): 83–89. Accessed April 27, 2024. https://ejournal.kopertais4.or.id/madura/index.php/kabilah/article/view/3432.

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.