Psikologi Perkembangan Masa Remaja

  • gatot marwoko STAI Ihyaul Ulum Gresik

Abstract

Masa remaja termasuk masa yang sangat menentukan karena pada masa ini anak-anak mengalami banyak perubahan pada psikis dan fisiknya. Terjadinya perubahan kejiwaan menimbulkan kebingungan dikalangan remaja, mereka mengalami penuh gejolak emosi dan tekanan jiwa sehingga menyimpang dari aturan dan norma-norma sosial yang berlaku dikalangan masyrakat.
Dalam proses perkembangan kematangan psikologis dan biologis, remaja kerap menghadapi ketegangan, kebingungan, dan kekhawatiran. Remaja menjadi gemar coba-coba dalam emosi labil sehingga mudah terpengaruh.

Published
2019-06-13
How to Cite
marwoko, gatot. (2019). Psikologi Perkembangan Masa Remaja. TASYRI’: JURNAL TARBIYAH-SYARI’AH ISLAMIYAH, 26(01), 60-75. Retrieved from http://ejournal.kopertais4.or.id/pantura/index.php/tasyri/article/view/3401
Section
Articles