PENGEMBANGAN MODEL PELATIHAN PERMAINAN TRADISIONAL EDUKATIF BERBASIS POTENSI LOKAL DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN DAN KETERAMPILAN ORANG TUA ANAK USIA DINI DI SDN SELEBUNG

  • LALU RAMDAN SDN SELEBUNG
Keywords: Kata kunci: Model pelatihan, p ermainan tradisional edukatif, potensi lokal.

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menemukan sebuah model pelati han permainan tradisional edukatif berbasis potensi lokal yang dapat meningkatkan pengetahuan dan keterampilan orang tua dalam melaksanakan aktivitas bermain anak usia dini dengan mengembangkan model pelatihan permainan tradisional edukatif berbasis potensi lokal yang menitik beratkan pada aspek pengetahuan dan keterampilan orang tua, sehingga dapat meningkat pengetahuan dan keterampi1an untuk dapat melakukan pendidikan melalui aktivitas bermain pada anak usia dini . Disain penelitian yang digunakan quasi eksperimen (Non Equivalen Group Pretest-posttest Design) . Data dianalisis dengan menggunakan teknik kuantitatif dengan statistik parametrik uji t untuk dua sampel independen dan teknik kualitatif dengan cara mendeskripsikan data empirik dari studi pendahuluan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengembangan model pelatihan permainan tradisional edukatifberbasis potensi lokal pada dasam ya meliputi: penyusunan profil kemampuan dan keterampilan orang tua anak usia dini; pengembangan model konseptual pelatihan permainan tradisional berbasis potensi lokal dari mulai: perenca-naan, pelaksanaan, evaluasi dan refleksi hasil penelitian; lmplementasi model pelatihan petmainan tradisonal edukatif berbasis potensi lokal menunjukan bahwa 15,72%, peningkatan pengetahuan dan keterampilan orang tua anak usia dini sebagai pengaruh "kuat" dari implementasi model pelatihan yang dikembangkan berdasarkan basil analisis uji signifikansi, dapat disimpu\kan bahwa model pelatihan terbukti efektif meningkatkan kemampuan dan keterampilan orang tua anak usia dini.  
Published
2019-08-27
How to Cite
RAMDAN, L. (2019). PENGEMBANGAN MODEL PELATIHAN PERMAINAN TRADISIONAL EDUKATIF BERBASIS POTENSI LOKAL DALAM MENINGKATKAN KEMAMPUAN DAN KETERAMPILAN ORANG TUA ANAK USIA DINI DI SDN SELEBUNG. Al Ilm Jurnal Ilmu Hukum, 1(1), 62-71. https://doi.org/10.1234567/al ilm.v1i1.3400
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.