Faktor Personal Dan Situasional Penyebab Konflik Psikologi Tokoh Maryam Karya Okky Madasari

Bahasa Indonesia

  • Eva Nurmayani
Keywords: Konflik Psikologi, Tokoh Utama, Novel

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan bentuk-bentuk konflik. psikologis, faktor penyebab dan akibat yang ditimbulkan dari konflik psikologis yang dialami tokoh Maryam pada novel Maryam karya Okky Madasari. Secara teoritis, penelitian ini bermanfaat untuk memberikan ilmu pengetahuan yang berguna bagi perkembangan zaman dalam ilmu sastra terutama di bidang psikologi sastra. Adapun secara praktis, diharapkan dapat membantu para pembaca baik mahasiswa maupun masyarakat umum yang berhubungan dengan konflik psikologistokoh utaa, mulai dari jenis-jeniskonflik psikologis tokoh  utama, sampai penyebab serta akibat yang di timbulkan dari konflik psikologis tersebut dalam novel maryam karya Okky Madasari. Faktor penyebab terjadinya konflik psikologis ada dua yaitu faktor personal dan faktor situasional. Faktor personal dibagi atas dua bagian diantaranya faktor biologis dan faktor sosiopsikologis. Faktor sosiopsikologis hanya berpengaruh yaitu motif cinta, dan emosi. Sedangkan faktor situasional yang berpengaruh yaitu faktor sosial. Akibat dari konflik psikologis tersebut yaitu ketidakberdayaan, dan kemarahan.

References

Wellek, Rene dan Austin Werren. 1995. Teori Kesusastraan: diindonesiakan oleh Melani Budianta. Jakarta: Gramedia.
Endraswara, Suwardi. 2008. Metode Penelitian Psikologi Sastra (Teori, Langkah Dan Penerapannya). Yogyakarta: Media Pressindo.
Nurgiantoro, Burhan. 2007. Teori Pengkajian Fiksi. Yogyakarta: Gajag Mada University Press.
Kutha Ratna, Nyoman. 2004. Teori, Metode,dan Teknik Penelitian sastra.Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Irwanto. 2016. Psikologi Umum. Jakarta: PT Prenhallindo
Published
2021-11-22
How to Cite
Nurmayani, E. (2021). Faktor Personal Dan Situasional Penyebab Konflik Psikologi Tokoh Maryam Karya Okky Madasari: Bahasa Indonesia. Jurnal Elkatarie : Jurnal Ilmu Pendidikan Dan Sosial, 4(2), 750-758. https://doi.org/10.1234/elkatarie.v4i2.4444
Section
Articles