Implementasi Metode Pembelajaran Qira’ah Sab’ah

  • Romdloni . Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan Nurul Huda Sukaraja Oku Timur Sumatera Selatan, Indonesia
Keywords: Implementasi, Metode Pembelajaran, Qira’ah Sab’ah

Abstract

Qira’at adalah ilmu yang membahas tentang tata cara pengucapan kalimat-kalimat Qur’an berikut cara pelaksanaanya, baik yang disepakati maupun yang terjadi perbedaan, dengan menisbatkan setiap wajahnya pada seorang Imam Qira’at. Dari sekian banyak qira’at yang bermunculan setelah Rasulullah wafat, setelah dilakukan penelitian ternyata yang paling mutawatir dan masyhur ada tujuh. Dari penelitian tersebut juga diketahui bahwa ketujuh qira’at itu masing-masing dikuasai dan dipopulerkan oleh tujuh imam qira’at (qira’ah sab’ah) yang berbeda. Dari merekalah diketahui sumber-sumber qira’at yang memiliki sanad jelas dengan segala persyaratanya.Penelitian ini menggunakan pendekatan deskriptif kualiatif dan teknik pengumpulan data yang digunakan adalah observasi, interview dan dokumentasi. Disamping analisis deskriptif kualitatif, untuk menunjang terhadap hasil interview, maka peneliti memberikan sejumlah angket untuk mendapatkan jawaban-jawaban seputar penelitian yang dimaksud.Dengan adanya metode pembelajaran qira’ah sab’ah, diharapkan santri mengetahui dan paham akan qiro’ah sab’ah dan juga dapat meningkatkan kualitas belajarnya, serta kajian qira’ah sab’ah dapat dijadikan sebuah wacana terhadap khazanah keilmuan dan dapat di aplikasikan secara langsung dalam lingkungan pesantren maupun lingkungan lainnya.

References

Al-Qur’anul Karim
Abidin S, Zainal. 1992. Seluk Beluk Al-Qur’an. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Nata, Abuddin. 2009. Perspektif Islam Tentang Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana.
Al-A’zami, M. M. 2005. The History of The Qur’anic Text: from Revelation to Compilation, Terjemahan Sohirin Solihin dkk. Jakarta: Gema Insani.
Al-Albani, M. Nashiruddin. 2008. Shahih Imam Bukhari. Terjemahan Abd. Hayyie Al-Katani dan A. Ikhwani. Jakarta: Gema Insani.
Al-Albani, M. Nashiruddin. 2005. Shahih Muslim. Terjemahan Elly Lathifah. Jakarta: Gema Insani.
Al-Albani, M. Nashiruddin. 2007. Shahih At-Tirmidzi. Terjemahan Fathurazi. Jakarta: Pustaka Azam.
Al-Asqalani,Ibnu Hajar. 2008. Fathul Baari, Terjemahan Amirudin. Jakarta: Pustaka Azzam.
Al-Hasani, Muhammad bin Alawi Al-Maliki. 1999. Mutiara Ilmu-Ilmu Al-Qur’an. Bandung: CV. Pustaka Setia.
Al-Maliki, Sayyid Muhammad Alwi. 2001. Keistimewaan-Keistimewaan Al-Qur’an. Terjemahan Nue Faizin. Yogyakarta: Mitra Pustaka.
Al-Qaththan, Manna’. 2006. Pengantar Studi Ilmu Al-Qur’an. Terjemahan Aunur Rafiq El-Mazni. Jakarta: Pustaka Al-Kautsar.
Amanah. 1991. Pengantar Ilmu Al-Qur’an & Tafsir. Semarang: As-Syifa.
Amin, KH. M. Arwani. 2000. Faidhul al-Barakat fi Sab’i al-Qiro’at. Kudus: Toko Kitab Mubarokatan Thoyyibah.
Anwar, Rosihon. 2006. Ulumul Qu r’an. Bandung: Pustaka Setia.
Arikunto, Suharsimi. 1998. Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
Ash-Shaabuni, Syekh Muhammad Ali. 1991. Ikhtisar Ulumul Qur’an Praktis. Terjemahan M. Qodirun Nur. Jakarta: Pustaka Amani.
Ash-Shaabuni, Syekh Muhammad Ali. 1991. Studi Ilmu Al-Qur’an. Terjemahan Aminuddin. Bandung: CV. Pustaka Setia.
Published
2017-12-19
How to Cite
., R. (2017). Implementasi Metode Pembelajaran Qira’ah Sab’ah. Al-Makrifat: Jurnal Kajian Islam, 1(1), 23-34. Retrieved from https://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/makrifat/article/view/3033
Section
Articles