KAJIAN TAFSIR TEMATIK INDUSTRI BESI DALAM AL-QUR'AN

  • Wardatul Fitriyah
Keywords: Besi, Tafsir, Tematik, Industri

Abstract

Al-Qur’an adalah kumpulan kalam-kalam Allah SWT yang diwahyukan kepada Nabi Muhammad SAW melalui Malaikat Jibril. Al-Qur’an merupakan salah satu kitab samawi yang diturunkan kepada Nabi Muhammad SAW selain Taurat yang diturunkan kepada Nabi Musa AS, Injil yang diturunkan kepada Nabi Isa AS dan Zabur yang diturunkan kepada Nabi Daud AS. Tujuan diturunkannya Al-Qur’an adalah sebagai pedoman bagi umat manusia dalam segala aspek kehidupannya, karena al-Qur’an bukan hanya sekedar bacaan melainkan juga sebagai petunjuk bagi umat manusia, sehingga mereka dapat meraih kebahagiaan hakiki didunia maupun akhirat. Diantara petunjuk yang terkandung didalam al-Qur’an adalah dorongan kepada manusia untuk berusaha mengembangkan industri bagi kesejahteraan mereka, karena industri sangatlah dibutuhkan dalam kehidupan, dan industri merupakan salah satu sumber ekonomi manusia yang tidak dapat terpisahkan dari kehidupan mereka sebagai makhluk sosial.

Downloads

Download data is not yet available.
Published
2020-07-29
How to Cite
Fitriyah, W. (2020). KAJIAN TAFSIR TEMATIK INDUSTRI BESI DALAM AL-QUR’AN. Nidhomiyyah : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 1(02). Retrieved from https://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/nidhomiyyah/article/view/4005
Section
Articles