Analisis Pengaruh Suku Bunga dan Nilai Kurs Terhadap Tingkat Inflasi di Indonesia
DOI:
https://doi.org/10.35127/kbl.v3i2.3409Abstract
Abstrak Inflasi merupakan salah satu indikator perekonomian yang penting, laju perubahannya selalu diupayakan rendah dan stabil. Inflasi yang tinggi dan tidak stabil merupakan cerminan akan kecenderungan naiknya tingkat harga barang dan jasa secara umum dan terus menerus sehingga akan melemahkan daya beli masyrakat yang nantinya akan berdampak pada penurunan pendapatan nasional. Oleh karena itu diharapkan adanya pengendalian laju inflasi yang akhir-akhir ini menunjukkan grafik yang meningkat. Penelitian ini membahas tentang “Analisis Pengaruh Suku bunga dan Nilai Kurs Terhadap Tingkat Inflasi Di Indonesia Periode 1985-2014â€, bertujuan untuk mengetahui pengaruh suku bunga, dan nilai kurs terhadap tingkat inflasi di Indonesia dengan menggunakan error correction model (ECM). Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa suku bunga berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat inflasi di Indonesia, nilai kurs RP/US Dollar berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat inflasi di Indonesia. Keywords: tingkat inflasi, suku bunga, dan nilai kurs. Abstract Inflation is one of the important economic indicators, the rate of change is always besought low and stable. High and unstable inflation is a reflection of the tendency to increase the level of prices of goods and services in general and continuously so that it will weaken the purchasing power of the people which will reduce national incomelater. Therefore, it is expected to control the inflation rate, which lately shows an increasing graph. This study discusses "The analysis of the Influence of Interest Rates and Exchange Rates to the Inflation Rate in Indonesia for the Period 1985-2014", aims to determine the effect of interest rates, and the exchange rate on the inflation rate in Indonesia using the error correction model (ECM). The results of this study indicate that interest rates have a positive and significant effect on the inflation rate in Indonesia, the exchange rate of Rupiah / US dollar has a positive and significant effect on the inflation rate in Indonesia. Keywords: Inflation Rate, Interest Rates, and Exchange Rates.Downloads
Published
2018-12-01
How to Cite
Umam, Muslihul, and Isabela Isabela. “Analisis Pengaruh Suku Bunga Dan Nilai Kurs Terhadap Tingkat Inflasi Di Indonesia”. KABILAH : Journal of Social Community 3, no. 2 (December 1, 2018): 202–209. Accessed November 20, 2024. https://ejournal.kopertais4.or.id/madura/index.php/kabilah/article/view/3409.
Issue
Section
Articles