ÁNALISIS DAMPAK ZAKAT PRODUKTIF TERHADAP KESEJAHTERAAN MUSTAHIK (MODEL CIBEST BAZNAS SAMPANG)

Authors

  • Faqih Faqih IAI Nazhatut Thullab Sampang
  • Maryam Qadarin IAI Nazhatut Thullab Sampang
  • Safinatul Ulumiyah IAI Nazhatut Thullab Sampang
  • Munawaroh Munawaroh IAI Nazhatut Thullab Sampang

Abstract

Abstrak: Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis perubahan pendapatan mustahik sesudah dan sebelum mendapatkan bantuan dana zakat, serta menganalisis penyaluran dana zakat dalam meningkatkan taraf kesejahteraan mustahik BAZNAS Kota Sampang berdasarkan Model CIBEST (Center Of Islamic Bussiness and Islamic Studies). Sampel yang digunakan penelitian ini adalah mustahik yang terdaftat sebagai penerima bantuan zakat produktif BAZNAS Kota Sampang. Seluruh responden dianalisis berdasarkan klasifikasi CIBEST Indeks, serta di kelompokkan berdasarkan tingkat spiritual dan materialnya.  Analisis data menggunakan  Uji t dua sampel berpasangan (paired sample t Test). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pendistribusian dan pendayagunaan bantuan dana zakat produktif yang diberikan terbukti dapat meningkatkan level tingkat kesejahteraan serta menurunkan tingkat kemiskinan rumah tangga mustahik. Kesimpuan ini diperkuat dengan hasil analisis statistik rata –rata pendapatan mustahik sebelum menerima zakat BAZNAS Kota Sampang.

Downloads

Published

2020-06-12

How to Cite

Faqih, Faqih, Maryam Qadarin, Safinatul Ulumiyah, and Munawaroh Munawaroh. “ÁNALISIS DAMPAK ZAKAT PRODUKTIF TERHADAP KESEJAHTERAAN MUSTAHIK (MODEL CIBEST BAZNAS SAMPANG)”. KABILAH : Journal of Social Community 5, no. 1 (June 12, 2020). Accessed November 20, 2024. https://ejournal.kopertais4.or.id/madura/index.php/kabilah/article/view/5570.

Issue

Section

Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.