BIAS PARADIGMA PELAKU USAHA, AKADEMISI DAN FISKUS ATAS UU HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN PADA PERUBAHAN TARIF PAJAK PENGHASILAN UMKM
DOI:
https://doi.org/10.35127/kbl.v7i2.6309Abstract
Abstrak: Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui persepsi pelaku usaha, akademisi, fiskus, atas UU Harmonisasi Peraturan perpajakan pada perubahan tarif pajak UMKM di Kabupaten Pamekasan. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif dengan pendekatan interpretif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa setiap informan memilki paradigma yang berbeda atas UU HPP pada perubahan tarif pajak UMKM, pelaku usaha mikro cenderung moderat karena sikap terbuka dan keinginan untuk memahami dan mengetahui, pelaku usaha kecil cenderung literate karena tidak memahami dan tidak mengetahui atas UU HPP pada perubahan tarif pajak dan pelaku usaha menengah cenderung apatis karena enggan untuk memahami aturan tersebut, akademisi memaknai aturan tersebut secara konservatif, sedangkan fiskus tidak memperhatikan redaksi dan bersifat moderat. Kata Kunci: Paradigma perpajakan, UU HPP, Wajib Pajak, Akademisi, Fiskus Abstract: The pupose of this study was to determine the perception of business actors, academics, tax authorities, on the law on harmonization of tax regulations on changes in tax rates for micro, small and medium enterprises in Pamekasan regency. This study uses a qualitative method with an interpretive approach.The results of the study indicate that each informant has a different paradigm of the law on tax regulation harmonization on changes in tax rates for micro, small and medium interprises, micro business actors tend to be moderate because of their open attitude and desire to understand and know, small bussiness actors tend to be literate because they do not understand and do not knowing the law on harmonization of tax regulations on changes in tax rates and medium sized business actors tend to be apathetic because they are reluctant to understand these rules, academics interpret the rules conservatively, while fiskus do not pay attention to the editorial and are moderate. Keywords: Tax Paradigm, Law on Harmonization of tax regulations, taxpayers, Academics, FiscusDownloads
Published
2022-12-27
How to Cite
Mutmainnah, Washilatul, Evi Malia, Homsatun Homsatun, and Laila Qothrun Nada Fiansyah. “BIAS PARADIGMA PELAKU USAHA, AKADEMISI DAN FISKUS ATAS UU HARMONISASI PERATURAN PERPAJAKAN PADA PERUBAHAN TARIF PAJAK PENGHASILAN UMKM”. KABILAH : Journal of Social Community 7, no. 2 (December 27, 2022): 383–392. Accessed November 20, 2024. https://ejournal.kopertais4.or.id/madura/index.php/kabilah/article/view/6309.
Issue
Section
Articles
License
Copyright (c) 2022 KABILAH : Journal of Social Community
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.