KEPROFESIONALAN GURU PADA PEMBELAJARAN KURIKULUM 2013 DI SEKOLAH DASAR

Authors

  • VERI IKRA MULYADI STAI MIFTAHUL ULUM TARATE SUMENEP

Keywords:

Keprofesionalan Guru, Kurikulum 2013

Abstract

Generasi muda akan dibimbing dan di didik dalam pendidikan formal (sekolah) agar mampu membawa bangsanya ke arah yang lebih baik, dari tujuan tersebutlah maka pemerintah merancang suatu kurikulum yang akan digunakan dan dicapai melalui pendidikan formal (sekolah). Yang melaksanakan dan mengembangkan kurikulum di sekolah adalah seorang pendidik atau guru. Dari kemampuan atau keprofesionalan guru maka kurikulum akan terlaksana dengan baik dan mencapai tujuan pembelajarannya. Dalam melakasanakan kurikulum pada pembelajaran di SD guru masih kurang masih belum mampu mengolah atau menyiasati kurikulum, mengaitkan materi kurikulum dengan lingkungan, memotivasi siswa untuk belajar sendiri, dan integrasikan berbagai bidang studi atau mata pelajaran menjadi kesatuan konsep yang utuh. Dari permasalahan tersebut sangat diharapkan guru untuk memperbaiki dan memenuhi kemapuan-kemampuan tersebut. Guru dalam pendidikan merupakan sebuah profesi, dari gelar profesi tersebut sangat diharapkan mampu dan memiliki keprofesionalan dalam pembelajaran.

Published

2020-10-18

Issue

Section

Articles