IMPLEMENTATION OF IKTISYAF METHOD FOR TEACHING THE KITAB KUNING AT THE PESANTREN

  • M. Husnaini , Fakultas Ilmu Agama Islam Universitas Islam Indonesia Yogyakarta
  • Yusuf Yusuf The Kulliyah of Education, International Islamic University Malaysia
  • Ahmad Syauqi Fuady STIT Muhammadiyah Bojonegoro

Abstract

Abstract, The success of learning is influenced by the selection of appropriate learning methods. The kitab kuning is one of the main characteristics of learning in pesantren. Iktisyaf is one of the methods in learning the kitab kuning in pesantren. This research wanted to know the imlementation Iktisyaf Method in learning the yellow book at the Pesantren Puncak Darussalam. This type of research is qualitative with exploratory analysis. The main informants in this study were five participants consisting of pesantren leaders, school principals, teachers, and students. Face-to-face interviews were used to obtain data, and then data analyze using thematic analysis. The results of this study indicate five methods in implementating of the Iktisyaf method used in learning the yellow book, namely question and answer, tutorials or public lectures, direct instructions, repetition and memorization. Implementation of the iktisyaf method is also carried out by combining several methods. This research also recommends training and developing teachers or ustaz to better master and understand various yellow book learning methods. Because teachers are the main subject in the implementation of learning and teaching.

Keywords: Implementation; Iktisyaf; Teaching Method; Kitab Kuning.

 

Abstrak, Keberhasilan pembelajaran dipengaruhi oleh pemilihan metode pembelajaran yang tepat. Kitab kuning merupakan salah satu ciri utama pembelajaran di pesantren. Iktisyaf adalah salah satu metode dalam pembelajaran kitab kuning di pesantren. Penelitian ini ingin mengetahui penerapan Metode Iktisyaf dalam pembelajaran kitab kuning di Pesantren Puncak Darussalam. Jenis penelitian ini adalah kualitatif dengan analisis eksploratif. Informan utama dalam penelitian ini berjumlah lima partisipan yang terdiri dari pimpinan pesantren, kepala sekolah, guru, siswa. Wawancara tatap muka digunakan untuk memperoleh data dengan analisis data menggunakan analisis tematik. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa ada lima metode dalam penerapan metode Iktisyaf yang digunakan dalam pembelajaran kitab kuning, yaitu: tanya jawab, kuliah umum, instruksi langsung, pengulangan, dan menghafal. Implementasi metode iktisyaf juga dilakukan dengan mengombinasikan beberapa metode. Penelitian ini juga merekomendasikan untuk melatih dan membina guru atau ustaz untuk lebih menguasai dan memahami berbagai macam metode pembelajaran kitab kuning. Karena guru adalah subjek utama dalam implementasi pembelajaran dan pengajaran.  

Kata Kunci: Penerapan; Iktisyaf; Metode Pembelajaran; Kitab Kuning.

Published
2024-03-21
How to Cite
, M. H., Yusuf, Y., & Ahmad Syauqi Fuady. (2024). IMPLEMENTATION OF IKTISYAF METHOD FOR TEACHING THE KITAB KUNING AT THE PESANTREN. Al Hikmah: Jurnal Studi Keislaman, 14(01), 48-60. https://doi.org/10.36835/hjsk.v14i01.4116
Section
Articles