Efektivitas Peraturan Sekolah dalam Membentuk Sikap Disiplin Siswa di SMP IT Perguruan Baiti Jannati Tanjung Morawa
Abstract
Secara fakta di lapangan yaitu di SMP IT Perguruan Baiti Jannati Tanjung Morawa masih sering dijumpai sebagian siswa siswinya yang belum menunjukkan sikap disiplin terhadap peraturan sekolah seperti belum datang tepat waktu, membuang sampah sembarangan, berpakaian lengkap, tidak keluar saat belajar. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penereoan sekolah dalam membentuk sikap disiplin siswa di SMP IT Perguruan Baiti Jannati. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif dan jenis penelitian lapangan. Sumber data penelitian adalah guru wali kelas dan guru bidang studi di SMP IT Perguruan Baiti Jannati. Metode pengumpulan data adalah Observasi, wawancara, dan dokumentasi. Adapun teknik analisis data meliputi reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa SMP IT Perguruan Baiti Jannati Tanjung Morawa dalam efektivitas peraturan sekolah dalam membentuk sikap disiplin siswa siswi SMP IT Perguruan Baiti Jannati Tanjung Morawa melalui pembiasaan datang tepat waktu, buang sampah sembarangan, berpakain lengkap, tidak keluar kelas saat belajar dan memberikan hukuman atau sanksi bagi siswa dan siswi bagi yang melanggar sesuai pelanggaran yang dilakukan.
References
Apriyanti, M. E., & Syahid, S. (2021). Peran Manajemen Waktu dan Kedisiplinan Dalam
Mempengaruhi Hasil Belajar Optimal. Equilibrium: Jurnal Pendidikan, 9(1), 68–76.
https://doi.org/10.26618/equilibrium.v9i1.4346
Basri, H. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar pada Pelajaran Akidah Akhlak di MTs
Negeri 1 Yogyakarta. Jurnal Murobbi Ilmu Pendidikan, Vol. 7(1), 44.
https://doi.org/https://doi.org/10.52431/murobbi.v7i1.1486
Djoh, A. J. M. U., et al. (2022). Pembentukan Karakter Disiplin Siswa Melalui Penerapan Tata
Tretib Sekolah dan Pembelajaran PPKn di SMA Negeri 1 Waingapu. Jurnal Media Komunikasi
Pendidikan Pancasila Dan Kewarganegarann, 4(April), 39–48.
Faizah, N. (2019). Pembentukan Karakter Siswa Melalui Disiplin Tata Tertib Sekolah Di SMA
Negeri 2 Klaten. Prosiding Seminar Nasional PEP 2019, 1(1), 108–115.
Hardani. (2020). Metode Penelitian Kualitatif dan Kuantitatif . CV. Pustaka Ilmu.
Hermatasiyah, N., Marjo, H. K., & Herdi, H. (2021). Analisa pentingnya perilaku disiplin dalam
kegiatan pembelajaran serta keterlibatannya terhadap layanan bimbingan konseling.
TERAPUTIK: Jurnal Bimbingan Dan Konseling, 5(1), 166–169.
https://doi.org/10.26539/teraputik.51667
Haryono, S. (2016). Pengaruh Kedisiplinan Siswa Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar
Siswa Pada Mata Pelajaran Ekonomi. Faktor Jurnal Ilmiah Kependidikan, 3(3), 261–274.
Irsan, & Syamsurijal. (2020). Implementasi Pendidikan Karakter Disiplin Siswa di Sekolah Dasar
Kota Baubau [Implementation of Student Disciplinary Character Education in Baubau City
Elementary Schools]. Jurnal Kajian Pendidikan Dasar, 5(1), 10–17.
Lestari, I. P & Harmaini, H. (2024). Hubungan antara kontrol diri dengan kepatuhan terhadap
peraturan pada santri remaja. Persepsi: Jurnal Riset Mahasiswa Psikologi, 3(1), 20.
http://etheses.uin-malang.ac.id/11159/1/12410205.pdf
Maela, E., Purnamasari, V., Purnamasari, I., & Khuluqul, S. (2023). Metode Pembiasaan Baik
Untuk Meningkatkan Karakter Disiplin Peserta Didik Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Educatio
FKIP UNMA, 9(2), 931–937. https://doi.org/10.31949/educatio.v9i2.4820
Matthew B. Miles, A. M. H. dan J. S. (2014). Qualitative Data Analysis A Methods Sourcebook. Sage
Publication, Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Press,.
Minggi, N., Ari Pratiwi, I., & Bakhrudin, A. (2023). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi
Kedisiplinan Belajar Siswa Kelas V Sdn 1 Pelemkerep Pada Mata Pelajaran PPKn. Didaktik :
Jurnal Ilmiah PGSD STKIP Subang, 9(04), 316–326.
https://doi.org/10.36989/didaktik.v9i04.1513
Putra, H. M., Setiawan, D.-, & Fajrie, N.-. (2020). Perilaku Kedisiplinan Siswa Dilihat Dari Etika
Belajar Di Dalam Kelas. Jurnal Prakarsa Paedagogia, 3(1).
https://doi.org/10.24176/jpp.v3i1.5088
Ramdani, N. G., et al. (2023). Definisi Dan Teori Pendekatan , Strategi , Dan Metode
Pembelajaran. Indonesian Journal of Elementary Education, 2(1), 20–31.
Rachman, A., Rofiqoh, A., Dillah, H., Rindiyanto, R., & Surabaya, U. M. (2022). Penguatan
Pendidikan Karakter Disiplin Pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal PGSD, 1–5. https://ejournal.umc.ac.id/index.php/JPS/article/view/2958
Salsabila, S. S., & Diana, R. (2021). Karakter Disiplin Siswa Ditinjau Dari Persepsi Ketahanan
Keluarga Dan Kualitas Kehidupan Sekolah. Jurnal Psikologi Integratif, 9(1), 95.
https://doi.org/10.14421/jpsi.v9i1.2165
Sugiyono. (2019). Metode Penelitian Pendidikan. Alfabeta.
Zahra, H. K. A., & Rizal, M. S. (2024). Implementasi Teori Belajar Behaviorisme B.F. Skinner
dalam Pembelajaran Merancang Novel pada Siswa Kelas XII IPS. Jurnal Pendidikan Bahasa &
Sastra Indonesia, 12(1), 104–117.
http://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php/sastraURL:https://ejournal.stkipjb.ac.id/index.php
/sastra/article/view/3554DOI:https://doi.org/10.32682/sastranesia.v12i1.3554
Copyright (c) 2025 Ilham Fajar Siregar, Jamiluddin Marpaung, Hotni Sari Harahap

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.