Analisis Pemasaran Terhadap Produk Pembiayaan Musyarakah Di Bmt An-Nur Rewwin Sidoarjo
Abstract
Penelitian Ini Bertujuan Untuk Menganalisis Pemasaran Terhadap Produk Pembiayaan Musyarakah Di Bmt An-Nur Rewwin Sidoarjo. BMT An-Nur Rewwin tersebut dalam sistem operasional nya yang dominan berjalan ialah produk pembiayaan Musyarakah. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Dimana dalam penyajian data dan menganalisis data sesuai dengan fakta atau hal yang sedang terjadi pada saat penelitian di lapangan. Dalam proses pengumpulan data, peneliti menggunakan tiga cara yakni dengan observasi, wawancara dan dokumentasi. Cara optimalisasi diatas diperoleh dengan mengalisis pemasaran produk pembiayaan musyarakah di BMT An-Nur Rewwin ini sudah berjalan dengan baik. Serta yang menjadikan produk pembiayaan musyarakah sebagai produk pembiayaan yang paling dominan berjalan yaitu karena dua faktor. Yang pertama karena faktor lingkungan dan yang kedua karena faktor pelayanan yang mencakup mulai dari pelayanan, persyaratan pengajuan pembiayaan yang mudah, dan pencairan dana yang mudah.
References
Al Arif, Nur Rianto, 2010, Dasar-Dasar Pemasaran Bank Syariah, Bandung: Alfabeta.
Arikunto, Suharsimi, 2010, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik, Jakarta: Rineka Cipta.
Ginting, Nembah Hartimbul, 2011, Manajemen Pemasaran, Bandung: CV. Yrama Widya.
Hani T. Handoko, 2012, Manajemen, Yogyakarta: Penerbit BPFE.
Https://tafsirweb.com/8510-surat-shad-ayat-24.html
Huda, Nurul, Purnama Putra, 2016, Baitul Mal Wa Tamwil, Jakarta: Penerbit AMZAH.
Imayanti, Neni Sri, 2010, Aspek-Aspek Hukum BMT (Baitul Mal Wa Tamwil), Bandung: PT. Citra Aditya Bakti.
Ismail, 2011, Perbankan Syariah, Jakarta: Kencana Prenada Media Group.
Mislan, bin Widiyanto, Abdul Ghafar Ismail, Kartiko A. Wibowo, 2016, BMT Praktik dan Kasus, Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Muhammad, 2014, Manajemen Dana Bank Syariah, Jakarta: Rajawali Pers.
Nur, Binti Asiyah, 2015, Manajemen Pembiayaan Bank Syariah, Yogyakarta: Kalimedia.
Oentoro, Deliyanti, 2012, Manajemen Pemasaran Produk, Yogyakarta: Laksbang Pressindo.
Ridwan, Ahmad Hasan, 2013, Manajemen Baitul Mal Wa Tamwil, Bandung: Pustaka Setia.
Ridwan, 2004, Manajemen Baitul Maal Wa Tamwil (BMT), Yogyakarta: UII Press.
Sangadji, Etta Mamang Sopiah, 2010, Metodologi Penelitian Pendekatan Praktis Dalam Penelitian, Yogyakarta: Penerbit Andi.
Siswanto, 2013, Pengantar Manajemen, Jakarta: PT. Bumi Aksara.
Sugiyono, 2013, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: CV. Alfabeta.
Sugiyono, 2016, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : PT. Alfabeta.
Copyright (c) 2017 TASYRI': JURNAL TARBIYAH-SYARI'AH ISLAMIYAH
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NoDerivatives 4.0 International License.