PENGARUH MODEL PAKEM (PEMBELAJARAN AKTIF KREATIF EFEKTIF DAN MENYENANGKAN ) DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB

  • Devina Murni Astuti Institut Agama Islam Hamzanwadi NW Lombok Timur

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model PAKEM (Pembelajaran Aktif Kreatif Efektif Dan Menyenangkan) dalam pembelajaran Bahasa Arab di Kelas VII MTS Nurul Yaqin Praya tahun ajaran 2021/2022. metode yang digunakan dalam Penelitian ini adalah metode  kuantitatif yaitu jenis metode dengan penyebaran Angket kepada responnden. PAKEM merupakan singkatan dari pembelajaran aktik reatif efektif dan menyenangkan. PAKEM merupakan model pembelajaran yang menarik  bagi siswa. Disebut demikian karena pembelajaran dirancang mengaktifkan siswa, mengembangkan kreatifitas sehingga efektif namun menyenangkan. Subyek  penelitian  adalah siswa kelas VII MTS Nurul Yaqin Praya Teknik pengumpulan data pada penelitian ini menggunakan tes dan obsevasi. Temuan  penelitian  menunjukkan  bahwa: 1)  Pelaksanaan  pembelajaran dengan model PAKEM dalam  pembelajaran  bahasa  Arab di  kelas VII MTS  Nurul Yaqin 2) Kelebihan pembelajaran model PAKEM adalah waktu belajar fleksibel, siswa lebih mandiri dalam belajar, siswa tidak bergantung pada guru dan melatih kepercayaan diri siswa. Pengujian hipotesis ini dilakukan untuk melakukan pembuktian hipotesis yang didasarkan pada penelitian yang sudah ada. Pengujian ini meliputi uji t. Diketahui nilai Sig. untuk pengaruh X terhadap Y adalah sebesar 0,000 < 0,05 dan nilai t hitung 4,645 > t tabel 2,014. Sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima yang berarti terdapat pengaruh X terhadap Y

References

Arikunto Suharsimi Arikunto, 2010. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik Jakarta: Rineka Cipta

Arsyad Azhar, 2010Bahasa Arab dan Metode Pengajarannya, Yogyakarta: pustaka pelajar

Darsono Max Darsono, , 2000. Belajar Dan Pembelajaran Semarang : IKIP Semarang Press

Pemerintah RI, UU No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional

Sugiono. 2014. Metodelogi Kuantitatif, Kualitatif Dan R & D. Bandung: PT Alfabeta

Suparlan. 2006. Dasim Budimansyah, PAKEM Pembelajaran Aktif,Kreatif,Efektif,Dan Menyenangkan Bandung: Pustaka

Syaifuddin, M. 2000. Manajemen Berbasis Sekolah Jakarta :Balai Pustaka
Published
2022-03-04
How to Cite
Devina Murni Astuti. (2022). PENGARUH MODEL PAKEM (PEMBELAJARAN AKTIF KREATIF EFEKTIF DAN MENYENANGKAN ) DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB . Al-Hikmah : Jurnal Studi Islam, 2(4), 74-91. https://doi.org/10.51806/al-hikmah.v2i4.4819

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.