MENGAPLIKASIKAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DALAM PAIKEM PADA SISWA KELAS III SDN 4 JAGARAGA

  • RAKYAH RAKYAH SDN 4 JAGARAGA
Keywords: Kata Kunci : Bahasa Indonesia, Mengaplikasikan

Abstract

ABSTRAK   Penelitian ini berlatar belakang penelitian ini adalah berdasarkan hasil wawancara dengan guru BAHASA INDONESIA dimana bahwa masih banyak guru yang menggunakan metode konvensional dalam mengajarkan. sehingga siswa menjadi pasif karena hanya mendengarkan informasi yang diberikan oleh guru sehingga menimbulkan kebosanan. Namun keadaan tersebut tidak berlaku di SDN 4 Jagaraga pada mata pelajaran BAHASA INDONESIA. Dimana minat siswa justru sangat tinggi terhadap pembelajaran BAHASA INDONESIA. Fokus dalam penelitian ini, a) Bagaimana perencanaan Mengaplikasikan pembelajaran BAHASA INDONESIA dalam PAIKEM di SDN 4 Jagaraga, b) Bagaimana Mengaplikasikan pembelajaran BAHASA INDONESIA dalam PAIKEM di SDN 4 Jagaraga, c) Bagaimana evaluasi pembelajaran pembelajaran BAHASA INDONESIA dalam PAIKEM di SDN 4 Jagaraga. Tujuan di dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui perencaaan Mengaplikasikan pembelajaran BAHASA INDONESIA dalam PAIKEM di SDN 4 Jagaraga, mengetahui Mengaplikasikan pembelajaran BAHASA INDONESIA dalam PAIKEM di SDN 4 Jagaraga, mengetahui evaluasi pembelajaran pembelajaran BAHASA INDONESIA dalam PAIKEM di SDN 4 Jagaraga.   Kata Kunci : Bahasa Indonesia, Mengaplikasikan
Published
2019-08-27
How to Cite
RAKYAH, R. (2019). MENGAPLIKASIKAN PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA DALAM PAIKEM PADA SISWA KELAS III SDN 4 JAGARAGA. Al Ilm Jurnal Ilmu Hukum, 1(1), 107-119. https://doi.org/10.1234567/al ilm.v1i1.3374
Section
Articles

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.