Implikasi Ekstra Kurikuler Terhadap Pendidikan Agama Islam

  • Saeful Kurniawan Sekolah Tinggi Agama Islam At-Taqwa-Bondowoso, Indonesia
  • Hosaini hosa Universitas Bondowoso- Bondowoso, Indonesia.

Abstrak

Kegiatan ekstra kurikuler adalah kegiatan yang dilaksanakan diluar jam sekolah yang telah ditentukan berdasarkan kurikulum yang berlaku. Ekstra kurikuler bisa dilakukan dengan metode ceramah, metode tanya-jawab, metode pemberian tugas, dan metode demonstrasi. Ekstra kurikuler tersebut bisa dilakukan dengan metode pendekatan emosional, rasional, dan fungsional. Eksra kurikuler tersebut bisa memberikan implikasi positif jika dilakukan dengan baik terhadap pengetahuan Pendidikan Agama Islam peserta didik yang mempunyai peranan penting dalam menumbuhkembangkan sumber daya manusia (SDM), sehingga peserta didik menjadi manusia  yang beriman dan bertakwa kepada Allah SWT.
Diterbitkan
2020-04-22
Bagian
Articles