Pemikiran Islam Tradisional dan Dunia Modern

(Kritik Sayyid Husein Nasr Terhadap Peradaban Modern)

Authors

  • Siti Aisyah STIT AQIDAH USYMUNI

DOI:

https://doi.org/10.37459/tafhim.v8i1.2905

Abstract

Apabila seorang Barat, seorang Konfucian Cina atau seorang Hindu dari India menelaah Islam, niscaya yang mereka jumpai adalah tradisi Islam yang tunggal. Orang yang seperti itu mungkin saja akan menemukan sejumlah madzhab pemikiran, interpretasi-interpretasi hukum, teologi dan bahkan sekte-sekte yang terpisah dari tubuh utama ummat. Disadari atau tidak peradaban barat telah menggerogoti konstruk pemikiran Islam sehingga barangkali sudah lebih dari dua abad umat Islam hidup dalam bayang-bayang peradaban barat, banyak pihak yang merasa khawatir akan tercerabutnya nilai-nilai Islam itu sendiri dari pemiliknya

Published

2017-05-12

How to Cite

Aisyah, S. (2017). Pemikiran Islam Tradisional dan Dunia Modern: (Kritik Sayyid Husein Nasr Terhadap Peradaban Modern). Tafhim Al-’Ilmi, 8(1). https://doi.org/10.37459/tafhim.v8i1.2905