KONSEP PENDIDIKAN MENURUT IMAM AL-GHAZALI

  • Hanapi Hanapi Institut Agama Islam Nurul Hakim Kediri Lombok Barat
Keywords: Konsep, Pendidikan, Ihya Ulumuddin

Abstract

Pendidikan Islam merupakan wahana latihan mental, moral, dan fisik yang bisa menghasilkan manusia yang berbudaya tinggi serta bertanggung jawab yang ditopang oleh personalitas yang berkualitas.Al-Ghazali merupakan sosok ulama yang menaruh perhatian terhadap proses internalisasi ilmu dan pelaksana pendidikan. Menurutnya, untuk menyiarkan agama Islam, memelihara jiwa dan taqarrub kepada Allah. Oleh karena itu pendidikan merupakan ibadah dan upaya peningkatan kualitas diri. Pendidikan yang baik merupakan jalan untuk mendekatkan diri Allah dan mendapatkan kebahagian dunia-akhirat.Kajian terhadap konsep Al-Ghazali tentang pendidikan adalah bahwa Pendidikan yang baik merupakan jalan untuk mendekatkan diri kepada Allah dan untuk mendapatkan kebahagiaan dunia dan akhirat. Tujuan pendidikan menurut Al-Ghazali harus mengarah kepada realisasi tujuan keagamaan dan akhlak, dengan titik penekanannya pada perolehan keutamaan dan taqarrub kepada Allah. Mengenai kurikulum pelajaran, dapat juga dipahami sebagaimana Al-Ghazali telah menyusun kurikulum yang diatur berdasarkan arti penting yang dimiliki oleh masing-masing ilmu seperti berikut ini:1.  Urutan pertama; Al-Qur'an al-Karim, ilmu-ilmu agama seperti Fiqih, Sunnah dan Tafsir.2. Urutan kedua; Ilmu-ilmu bahasa (bahasa Arab), ilmu Nahwu serta artikulasi huruf dan lafadz. Ilmu-ilmu ini melayani ilmu-ilmu agama.3. Urutan ketiga; Ilmu-ilmu yang termasuk kategori wajib kifayah, yaitu ilmu kedokteran, ilmu hitung dan berbagai keahlian, termasuk ilmu politik.4.  Urutan keempat; Ilmu-ilmu budaya, seperti syair, sastra, sejarah serta sebagian cabang filsafat, seperti matematika, logika, sebagian ilmu kedoketran yang tidak membicarakan persoalan metafisika, ilmu politik dan etika.  

References

Ad-duweisy Abdullah Muhammad. 2009.Menjadi guru yang sukses dan berpengaruh.Surabaya: Elba.
Anas, Muhammad [Universitas Indonesia Yogyakarta 2009], Nilai-Nilai Pendidikan Akhlak Dalam Kitab Al-Barzanji.http///www.net.com,Juma,t.10-01-2014, pukul 21.05
Arikunto, Suharsimi, 1997. Prosedur penelitian Suatu Pendekatan Pratek.Jakarta : Bina Aksara.
A Tafsir. 2005. Ilmu Pendidikan Islam.Ilmu Pendidikan dalam Perspektif Islam.Bandung: Remaja Rosda Karya.
Al-Jumbulati Ali, dkk. 2002. Perbandingan Pendidikan Islam. Jakarta :PT. Rineka Cipta.
Baharudin dan Nur wahyuni ,2009. Teori Belajar dan Pembelajaran, Jogjakarta: Arruz media.
Bik Hudari, 1980.Tarikh Al Tasri Al Islam, Semarang : Darul Ihya.
Derajat, Zakiyah,dkk. 2000.Ilmu Pendidikan Islam.Jakarta:Bumi Aksara.
Himawijaya, 2004 .Mengenal Al-Ghazali Keraguan Adalah Awal Keyakinan, Bandung : Mizan Media Utama MMU.
Hasan M.2006 .Perbandingan Madzhab, Jakarta : PT Raja Granfindo Persada.
Hasyim, Nasution,tth. Filsafat Islam, Jakarta : Gaya Media Pratama.
Hasan Tholhah, Muhammad, tth. Dinamika Pemikiran Tentang Pendidikan Islam,
Imam Al-Ghazali. 2002. Manajemen Hati.Surabaya: Pustaka Progresif.
Imam Al-Ghazali, Ihya’ Ulumuddin, Indonesia, Alharmaen.
Imam Al Ghazali, 2004. Pembuka Pintu Hati. Bandung : MQ Publishing.
Imam Al-Ghazali.tth. Ihya Ulumuddin. cv.Bintang Pelajar.
Djamarah, Bahri, Syaiful, 2005.Guru Dan Anak Didik Dalam Interaksi Edukatif. Jakarta.Rineka Cipta.
Moleong Lexi J. 2007. Metodelogi Penelitian Kualitatif. Bandung:Remaja Rosda Karya.
Riyanto, Yatim.2001. Metodologi Penelitian Pendidikan.Bandung.
Rosidatul Ilma, Ani [Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrohim 2011],Konsep Pendidikan Menurut Imam Al-Ghazali Dalam Kitab Ayyuhal Walad.http//www.net.com. Juma’t 10-01-2014. Pukul 21.10
Riduwan. 2003. Dasar-Dasar Statistik. Bandung: Alfabet
Sukardjo M. dan ukim komarudin. 2009.Landasan Pendidikan,Konsep dan Aplikasinya, Jakarta:Raja grafindo Persada
Tim Penyusun Ensiklopedi Islam, 1997 . Ensiklopedi Islam, Jakarta : Van Hoeve Letiar Baru.
Tafsir, 2008, Al-Quran dan Terjemahannya. Bandung, Sinar Baru Algensindo.
Uhbiyati, Nur. 1997. Ilmu Pendidikan Islam.Bandung:Pustaka Setia.
Nizar, Samsul, 2002. Filsafat Pendidkan Islam. Pendekatan Historis, Teoritis dan Praktis. Bandung: Ciputat Pers.
Published
2018-02-17