PENDEKATAN PSIKOLOGI DALAM KAJIAN ISLAM

Authors

  • Milda Amalia Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) al-Haudl Ketapang, Kalimantan Barat

DOI:

https://doi.org/10.54625/elfurqania.v2i02.2300

Keywords:

Fenomena, Psikologi, dan Islam

Abstract

Manusia hidup sangat dipengaruhi pada perilaku, dan psikologi mendapatkan porsi lebih banyak dan hampir semua aspek kehidupan umat. Psikologi memiliki kapasitas yang kompleks pada masyarakat dalam memecahkan masalah umat manusia. Pengaruh psikologi dalam kehidupan, seperti di bidang hukum, pendidikan, diskriminasi, berbagai penyimpangan norma yang terjadi dalam masyarakat. Hal ini dapat dijelaskan dengan psikologi dan sesuai cara kerja pada berbagai ragam masalah. Sebagai sebuah disiplin ilmu, psikologi banyak diharapkan dapat menjelaskan adanya fenomena-fenomena atau problem-problem umat manusia, khususnya umat Muslim. Untuk itu, perlunya melakukan integrasi antara Psikologi dan Islam yakni dengan cara, Psikologi berguna sebagai pisau analisis masalah-masalah umat Islam; dan Islam digunakan sebagai pisau analisis untuk menilai konsep-konsep Psikologi. Pendekatan Psikologi dalam kajian Islam ini tidak lepas dari berbagai sumber Islam yang digunakan untuk membantu menganalisis suatu kondisi. Psikologi berwawasan Islami kurang lebih disebut seperti itu. Hal ini diharapkan berbagai masalah keislaman ketika dikaji dengan pendekatan psikologi, akan memberikan solusi yang bermanfaat bagi  kehidupan manusia masa depannya nanti.

References

Ahmadi, Abu dan M. Umar. Psikologi Umum. Surabaya: Bina Ilmu. 1992.

Ancok, Djamaludin dan Fuad Nashori S. Psikologi Islami: Solusi Islam atas Problem-problem Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 2011.

Atkinson, Rita L. dan Richard C. Atkinson. Pengantar Psikologi I: Edisi Kedelapan Jilid 1. Terj. Nurjannah Taufiq. Jakarta: IKAPI. 1997.

Bastaman, Hanna Djumhana. Integrasi Psikologi dengan Islam: Menuju Psikologi Islami. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 1995.

Komunitas AIDS Indonesia, “21,2 Persen Remaja Indonesia Pernah Aborsi,” http://www.aids-ina.org/modules.php?name=News&file=article&sid=3655, Di unduh pada 1 April 2012.

Sarwono, Sarlito W. Pengantar Psikologi Umum. Jakarta: Rajawali Press. 1997.
Syauqi, Rifaat dkk. Metodologi Psikologi Islami. Yogyakarta: Pustaka Pelajar. 2000.

Wade, Carole dan Carol Tavris. Psikologi: Edisi Kesembilan Jilid 1. Terj. Benedictine Widyasinta. Jakarta: Erlangga. 2007.

Wuryani, Sri Esti D. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Grasindo. 2008.

Downloads

Published

2016-09-30

How to Cite

Amalia, M. (2016). PENDEKATAN PSIKOLOGI DALAM KAJIAN ISLAM. El-Furqania : Jurnal Ushuluddin Dan Ilmu-Ilmu Keislaman, 2(02), 209–225. https://doi.org/10.54625/elfurqania.v2i02.2300