DAMPAK MEDIA SOSIAL TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA

  • Muhammad Arif Afandi STAI Diponegoro Tulungagung

Abstract

ABSTRAK

 

Perkembangan teknologi informasi di era modern ini membawa dampak kepada kehidupan sehari-hari. salah satu media berasal teknologi informasi yang mempunyai suatu perkembangan cepat dari teknologi-teknologi lainnya disebut sebagai internet. Perkembangan itu tentunya membawa kepada dampak yang positif dan juga negatif. Dan bisa mempengaruhi akhlak dan tingkah laku seperti pada khususnya yaitu akhlak siswa pada usia remaja. Hal tersebut berhubungan seiring dengan adanya jejaring sosial yang banyak dimanfaatkan oleh masyarakat luas khususnya yaitu oleh pelajar.

Dampak media sosial bagi kalangan pelajar ada konsekuensinya. Salah satunya yaitu terhadap pembelajaran dan prestasi belajar siswa. Baik dan buruknya akan diperoleh dari apa yang dilakukan siswa tersebut. Oleh karena itu, dalam penelitian ini rumusan masalah yang diangkat adalah bagaimana dampak media sosial terhadap prestasi belajar siswa?

 

 

Kata Kunci: Dampak, Media Sosial, Prestasi Belajar.

Published
2025-06-01