SUPERVISI PENDIDIKAN DALAM PENDIDIKAN MULTIKULTURAL
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran dan efektivitas supervisi pendidikan dalam mendukung penerapan pendidikan multikultural di sekolah. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan studi pustaka, yang bertujuan untuk menganalisis berbagai literatur terkait supervisi pendidikan dalam pendidikan multikultural. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Supervisi pendidikan berperan penting dalam meningkatkan kompetensi guru dan menciptakan lingkungan belajar yang inklusif dalam pendidikan multikultural. Dengan supervisi berkelanjutan, guru dapat lebih memahami keberagaman budaya serta mengembangkan strategi pengajaran yang responsif terhadap kebutuhan siswa. Pendekatan kolaboratif dalam supervisi memungkinkan pengawas dan guru berdialog aktif, merancang kurikulum yang mendukung nilai toleransi, dan membentuk ruang kelas yang ramah bagi semua siswa. Secara keseluruhan, supervisi yang efektif membantu membangun lingkungan belajar yang menghargai keberagaman dan mendorong pengembangan kompetensi guru dalam pendidikan multikultural.
Kata kunci: Supervisi, Pendidikan, Multikultural.
References
Ahmad, D. Z., Gunawan, A., Suryana, A., Suherni, E. S., & Mulyani, S. (2023). Pelaksanaan Supervisi Pendidikan dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. Studia Manageria, 5(2), 73–84.
Akhyar, M., Nelwati, S., & Khadijah, K. (2024). The Influence Of The Profile Strengthening Of Pancasila Students (P5) Project On Student Character At SMPN 5 Payakumbuh. Mudir: Jurnal Manajemen Pendidikan, 6(1).
Akhyar, M., Remiswal, R., & Khadijah, K. (2024). Pelaksanaan Evaluasi P5 dalam Meningkatkan Kreativitas dan Kemandirian Siswa pada Mata Pelajaran PAI di SMPN 1 VII Koto Sungai Sariak. Instructional Development Journal, 7(2).
Akhyar, M., Sesmiarni, Z., Febriani, S., & Gusli, R. A. (2024). Penerapan Kompetensi Profesional Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) dalam Meningkatkan Keterampilan Berpikir Kritis Siswa. Dirasah: Jurnal Studi Ilmu Dan Manajemen Pendidikan Islam, 7(2), 606–618.
Al Husna, N. (2023). Pendekatan Kolaboratif Guru Dan Orang Tua Di Era Society 5.0. Gudang Jurnal Multidisiplin Ilmu, 1(6), 251–258.
Anwar, A. S., Yasin, A. F., & Zuhriyah, I. A. (2024). Praktik atau Pelaksanaan Supervisi Pendidikan Islam Berbasis Teknologi di Era 5.0 Smart Society. EduInovasi: Journal of Basic Educational Studies, 4(3), 1397–1407.
Arfa, A. M., & Lasaiba, M. A. (2022). Pendidikan Multikultural dan Implementasinya di Dunia Pendidikan. GEOFORUM Jurnal Geografi Dan Pendidikan Geografi, 111–125.
Efendi, N., & Sholeh, M. I. (2023). Manajemen pendidikan dalam meningkatkan mutu pembelajaran. Academicus: Journal of Teaching and Learning, 2(2), 68–85.
Firdaus, W. A. (2024). Tantangan dan peluang multikulturalisme Dalam pendidikan islam. Jurnal Ilmiah Multidisipin, 2(2), 116–125.
Harfiani, R. (2021). Manajemen Program Pendidikan Inklusif: Studi Analisis Raudhatul Athfal (Vol. 1). umsu press.
Hidayati, W., Raharjo, T. J., Sutarto, J., & Widiyanto, M. B. A. (2024). SUPERWIK: Supervisi, Wawasan, Inovatif dan Kinerja Guru TK. Sada Kurnia Pustaka.
Kristiawan, M., Yuniarsih, Y., Fitria, H., & Refika, N. (2019). Supervisi pendidikan. Bandung: Alfabeta, 4.
Marlina, M. (2019). Panduan Pelaksanaan Model Pembelajaran Berdiferensiasi di Sekolah Inklusif.
Mashuri, S., & Syahid, A. (2024). Strategi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Perspektif Multikultural. Penerbit Litnus.
Mulyasa, H. E. (2023). Implementasi Kurikulum Merdeka. Bumi Aksara.
Nur, E., & Junaris, I. (2023). Evaluasi Dan Monitoring Manajemen Pembelajaran Pendidikan Islam Dalam Upaya Peningkatan Kualitas Pendidikan. Refresh: Manjemen Pendidikan Islam, 1(2), 48–73.
Sastraatmadja, A. H. M., Nawawi, A., & Rivana, A. (2024). SUPERVISI PENDIDIKAN ISLAM: Konsep Dasar dan Implementasi Nilai-Nilai Islami. Penerbit Widina.
Sigalingging, R. (2021). PENERAPAN PEMBELAJARAN PARADIGMA BARU Kepemimpinan Kepala Sekolah sebagai Pemimpin Pembelajaran di Sekolah Penggerak. TATA AKBAR.
Suparmin, S., & Adiyono, A. (2023). Implementasi Model Supervisi Distributif dalam Meningkatkan Profesionalisme Guru PAI. Permata: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(2), 143–169.
Wahyudi, E. (2022). Implementasi Supervisi Pendidikan Islam Di Era Disrupsi. Garudhawaca.
Wahyudi, J. (2024). IMPLEMENTASI NILAI-NILAI MULTIKULTURAL DALAM PRAKTIK PENDIDIKAN DI PONDOK PESANTREN NURUL HUDA NATAR. UNISAN JURNAL, 3(8), 655–669.
Wardani, L. K. (2023). “ srikandi” sebagai Solusi Efektif Peningkatan Kualitas Pembelajaran di Sekolah. Penerbit NEM.
Wijaya, D. (2019). Manajemen Pendidikan Inklusif Sekolah Dasar. Prenada Media.
Copyright (c) 2024 Siska Lailan Munira RKT, Nadia Sandi Rahma, Ahmad Sabri, Yusran Lubis

This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.