DINAMIKA PENERAPAN GREEN ECONOMY DALAM PENGEMBANGAN LOKASI PARIWISATA UPAYA MEWUJUDKAN PEMBANGUNAN BERWAWASAN LINGKUNGAN DALAM TINJAUAN EKONOMI ISLAM

  • Olivia Anggraini Iriawan Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
  • Ghina Ulfah Saefurrohman Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
  • Yulistia Devi Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
  • A.Aisyah A.Aisyah Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung
  • Nurhayati Nurhayati Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung

Abstrak

Penelitian ini memiliki pengamatan mengenai penerapan green economy dalam pengelolaan lokasi objek pariwisata yang berada di daerah Sumber Agung, yaitu objek wisata Lengkung Langit 2. Dimana dalam penerapannya akan berpengaruh pada kondisi lingkungan,tingkat kunjungan wisatawan, kenyamanan wisatawan,dan perekonimian masyarakat yang terpengaruh. Mengkaji kemampuan pelaksanaan ekonomi hijau dalam menghasilkan kawasan industri ekspedisi dengan tujuan akhir buat menunjang pergantian kondisi yang ramah lingkungan, Menguak elemen-elemen yang bisa terjalin kala melakukan ekonomi hijau dalam kenaikan kawasan industri ekspedisi dengan tujuan akhir buat memajukan pergantian yang ramah lingkungan. Menarangkan keterkaitan gagasan melaksanakan ekonomi hijau dengan gagasan permasalahan keuangan syariah yang berlandaskan Al-Quran serta Hadits.Metode penelitian yang digunakan dalam melakukan penelitian ini yaitu metode kualitatif dengan pendekatan fenomenologi. Hasil penelitian menunjukan bahwa lokasi pariwisata Lengkung Langit 2 telah menerapkan beberapa prinsip green economy dalam pengelolaan objek wisata yang mempengaruhi keberhasilan dalam mewujudkan pembangunan bewawasan lingkungan dengan faktor-faktor penunjang dan penghambat didalamnya. Dalam prespektif ekonomi islam penerapannya pun telah sesuai dengan orientasi pembangunan dalam islam. Kata Kunci: Ekonomi Hijau, Pembangunan Berwawsan Lingkungan, Ekonomi

##submission.authorBiography##

##submission.authorWithAffiliation##
Sebelumnya kami sampaikan permohonan maaf atas ketidak sesuaian prosedural dan tanggal dikarenakan sempat terjadi  masalah bagi semua jurnal yang berada di bawah naungan  KOPERTAIS IV yang menyebabkan artikel yang diterbitkan di bulan maret (Vol 5 No. 2) hilang sehingga kami harus melakukan upload ulang. Maka untuk menghindari hal tersebut untuk terbitan selanjutnya sudah kami siap rumah OJS baru dengan link sebagai berikut https://ejournal-lantabur.iaiq.ac.id/index.php/LT
Diterbitkan
2024-10-23
Bagian
Articles