Strategi Pembelajaran PAI Di Era Globalisasi

  • Rokim, Adibah Ismatun Nabilah, Zahrotul Amaliyah Institut Agama Islam Nahdlatul Ulama Bangil Pasuruan, Indonesia
Keywords: Globalisasi, Strategi, Pendidikan Agama Islam, pembelajaran

Abstract

Globalisasi mendorong arus informasi mengalir begitu cepat dan hadir dalam berbagai bentuk serta pandangan yang beragam. Era globalisasi membawa dampak yang signifikan terhadap berbagai aspek kehidupan, khususnya dalam pendidikan agama islam. Tantangan globalisasi menuntut strategi pembelajaran PAI yang adaptif, inovatif, dan relevan pada perkembangan zaman. Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji strategi pembelajaran PAI yang efektif dalam menghadapi era globalisasi, yang  fokus pada integrasi nilai-nilai islam dengan kemajuan teknologi.

References

Abdurrahman Lalu Wahid, Eko Purnomo, dan Ashif Az Zafi,“Tranformasi Strategi Pembelajaran PAI di PTKIN Berbasis Model Pembelajaran Problem Based Learning.”
Asep.Halimurosid, . 2022. “Strategi Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Dalam Menghadapi Era Revolusi Industri 4.0”. Jurnal Pendidikan Dan Konseling (JPDK) 4 (4):3642-50
Asrori mohammad, “ PENGERTIAN, TUJUAN DAN RUANG LINGKUP STRATEGI PEMBELAJARAN” : MADRASAH 05 (02)
Aufanisa Diva, “Strategi Pembelajaran PAI Untuk Mempersiapkan Siswa Menghadapi Era Globalisasi.”
Furqon Ahmad, dkk.(2022) Strategi Pembelajaran Kontekstual Pada Mata Pelajaran Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti. Jurnal Madaniyah. Vol. 12. No. 2.
Irsyaduna: Jurnal Studi Kemahasiswaaan 3 (3)
Khobir Abdul. (2009) Pendidikan Agama Islam Di Era Digital. FORUM TARBIYAH. Vol. 7. No. 1.
Lubna lubna, Febby Risthia, Supardi Supardi, andviara. 2024. “Pendidikan Agama Islam Di Era Globalisasi: Tinjauan Problematika Di Sekolah”. JournalofEducation Research 5 (4)
Mulyadi mulyadi, Bima Fandi, andAsy’arie. 2024. “Analisis Problematika PAI Dan Solusinya Dalam Menghadapi Era Globalisasi Dan Era Industri 4.0”.
Pewangi mawardi “ Tantangan Pendidikan di Era_Globalisasi”
Sari Maya “Strategi Pendidik Dalam Meningkatkan Kualitas Belajar Mengajar Pada Pembelajaran Pendidikan Agama Islam Di Era Globalisasi”. 2024. JournalEducationInnovation (JEI) 2 (2): 243-51
Sarwani, “TANTANGAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DI ERA GLOBALISASI
Sigit Tri Utomo Luluk, andIfadah. 2019. “STRATEGI PEMBELAJARAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DALAM MENGHADAPI TANTANGAN ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0”. Al Ghazali 2 (2)
Syarifudin, Syifa, Fatihatus Solihah, Devia Aini Nur Syiffa, and Safira. 2023. “PENDIDIKAN ISLAM DALAM ERA GLOBALISASI”. Humantech : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Indonesia 2 (7)
Taufik dkk., “Strategi Pembelajaran Ekspositori pada Pelajaran PAI di SMP Vijaya Kusuma Kota Bandung.”
Walid, A., Febrini, D., & Sari R. R.. (2021). Tantangan Guru Pai Dalam Menghadapi Era Perubahan Globalisasi Teknologi Industri 4.0 di SMA Negeri 01 Bengkulu Tengah. GHAITSA : Islamic Education Journal , 2(1)
Published
2025-04-26
How to Cite
Zahrotul Amaliyah, R. A. I. N. (2025). Strategi Pembelajaran PAI Di Era Globalisasi. Al-Makrifat: Jurnal Kajian Islam, 10(1), 1-9. Retrieved from https://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/makrifat/article/view/6640