Metode-Metode Dalam Pembelajaran Bahasa Arab

  • Kuni Inayatullah STAI Al-Yasini Pasuruan

Abstract

Metode pembelajaran adalah cara-cara atau teknik penyajian bahan pelajaran yang akan digunakan oleh guru pada saat menyajikan bahan pelajaran, baik secara individual atau secara kelompok. Belajar mengajar merupakan kegiatan yang kompleks. Mengingat kegiatan belajar mengajar merupakan kegiatan yang kompleks, maka tidak mungkin menunjukan dan menyimpulkan bahwa suatu metode belajar mengajar tertentu lebih unggul dari pada metode belajar mengajar yang lainnya dalam usaha mencapai semua pelajaran, dalam situasi dan kondisi, dan untuk selamanya.
Published
2019-01-24
How to Cite
Inayatullah, K. (2019). Metode-Metode Dalam Pembelajaran Bahasa Arab. INTAJUNA : Jurnal Hasil Pemikiran, Penelitian, Produk Bidang Pendidikan Bahasa Arab, 2(2), 57-68. Retrieved from https://ejournal.kopertais4.or.id/tapalkuda/index.php/intajuna/article/view/4133
Section
Library Research