Kompetensi Guru Dalam Perspektif Pendidikan Islam

  • Adibah Fakultas Agama Islam Universitas Darul 'Ulum Jombang

Abstract

ABSTRAKSI

Penelitian ini adalah untuk mengungkap kompetensi guru dalam perspektif pendidikan Islam. Untuk itu tujuan penelitian adalah (1) untuk mengetahui hakekat guru dalam pendidikan Islam (2) untuk mengetahui bagaimana kompetensi guru dalam perspektif pendidikan Islam.

Secara umum penelitian ini mencakup jenis penelitian kualitatif dengan tipe penelitian kepustakaan  (library research)  atau penelitian kepustakaan dengan cara mencari, mengumpulkan, membaca, dan menganalisa buku-buku yang ada kaitannya dengan masalah penelitian.kemudian diolah sesuai dengan kemampuan penulis. Setelah penulis memperoleh rujukan yang relevan kemudian data tersebut disusun, di analisa, sehingga memperoleh kesimpulan.

Berdasarkan penelitian yang dilakukan, maka dapat disimpulkan bahwa kompetensi guru dalam perspektif pendidikan Islam mencakup empat kompetensi yang harus dimiliki seorang guru yakni : (1) kompetensi pedagogik, (2) kompetensi Kepribadian (personal relegius); (2) kompetensi sosial (sosial-relegius); (3) kompetensi profesional (profesional-relegius), Adapun hakekat guru dalam pendidikan Islam, Guru dalam Islam adalah orang yang bertanggung jawab terhadap perkembangan anak didik dengan mengupayakan seluruh potensinya, baik potensi afektif, potensi kognitif, maupun potensi psikomotorik, guru tidak hanya bertugas untuk mengajar yaitu mentransfer ilmu atau menyampaikan materi melainkan juga untuk mendidik yaitu lebih menekankan pada penbentukan pribadi anak dan pembentukan moral atau akhlak mulia anak didiknya.

Kata Kunci   :   Kompetensi, Guru, pendidikan Islam.

Author Biography

Adibah, Fakultas Agama Islam Universitas Darul 'Ulum Jombang

Lektor / Penata Tk.I (III.d) Pendidikan Agama Islam Fakultas Agama Islam Universitas Darul ‘Ulum Jombang

References

DAFTAR PUSTAKA

Ad Duweisy, Muhammad Abdullah . Menjadi Guru yang Sukses dan Berpengaruh. Surabaya : Elba

Aly,Hery Noer. Ilmu Pendidikan Islam.

Al Qur’an Dan Terjemahnya (Al-Qur’an Raja Fahd).

Arif, Arifuddin. 2008. Pengantar Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kultura GP Press Group.

Arif, Armai. 2002. Pengantar Ilmu dan Metodologi Pendidikan Islam. Jakarta : Ciputat Perss.

Arikunto, Suharsini. 2005. Prosedur Penelitian, Jakarta : PT.Rineka Cipta.

Asrori, Ma’ruf .1996. Etika Belajar Bagi Penuntut Ilmu, Terjemah Ta’limul Muta’allim Surabaya: Al-Miftah.

Azra, Azyumardi. 1998. Esei-esei Intelektual Muslim Dan Pendidikan Islam. Jakarta :Logos Wacana Ilmu.

Barizi, Ahmad dan Idris, Muhammad. 2009. Menjadi Guru Unggul, Yogyakarta: Ar-Ruzz Media.

Daradjat, Zakiyah . 1992. Kepribadian Guru. Jakarta:Bulan Bintang.

Daradjat, Zakiyah .2005. Kepribadian Guru. Jakarta : Bulan Bintang

D. Marimba, Ahmad.1989. Pengertian Filsafat Pendidikan Islam. Bandung: Al-Ma’arif.

Fahmi, Asma Hasan .1979.Sejarah dan Filsafat Pendidikan Islam. Jakarta: Bulan Bintang.

Finoza, Lamuddin.2003. Komposisi Bahasa Indonesia Untuk Mahasiswa Nonjurusan Bahasa. Jakarta: Diksi Inssan Mulia.
http://acehjayakab.go.id/berita/39-pendidikan/102-pendidikan-dalam-perspektif-islam, diakses pada tanggal 9-05-2016

http://hermansembrani.blogspot.com/2013/05/profesional-guru-dalam-pandangan-islam _3697.html 6-juni-2016 .10.15

http://pgtk--darunnajah.blogspot.com/2012/04/kompetensi-pendidik-dalam-pendidikan.html

Ihsan,Hamdani, Ihsan, A.Fuad.2001. Filsafat Pendidikan Islam,cet.II. Bandung: Pustaka Setia.

Irmin, Soejitno – Rochim, Abdul.2004. Menjadi Guru Yang Bisa Digugu Dan Ditiru .Seyma Media.

Labib, MZ. Merajut Akhlak Nabi Dalam Kehidupan Dan Cahaya Rasul. Surabaya: Bintang Usaha Jaya.

Mahmud, Prof.Dr.H M.Si. 2012. Pengembangan Profesi Guru.Bandung: Pustaka Setia.

Maimun, Agus.2001. Madrasah For Tomorrow. Jakarta : Direktorat Jendral kelembagaan Agama islam Departemen agama RI.

Marno,M.Pd.danM.Idris,S.Si.2008. Strategi Dan Metode Pengajaran.Yogyakarta : Arr-Ruzz Media.

M. Echols , John dan Shadily, Hasan.1990. Kamus Bahasa Inggris-Indonesia. Jakarta: Gramedia.

Muanifah , Siti.2011. Makalah Konsep Pendidik Dalam Perspektif Pendidikan Islam.

Muhaimin. 2005. Pengembangan Kurikulum Pendidikan Agama Islam di Sekolah,Madrasah, dan Perguruan Tinggi . Jakarta : RajaGrafindo Perkasa.

Muhaimin dan Mujib, Abdul .Pemikiran Pendidikan Islam.

Mulyasa. E.2007. Standar Kompetensi Sertifikasi Guru, Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Mulyasa, E. 2008.StandarKompetensi dan Sertifikasi Guru, Bandung: Rosdakarya.

Muntahibun Nafis, Muhammad.2011. Ilmu Pendidikan Islam. Yogyakarta: Teras.

Ny.Nani Soedarsono, S.H.,Suara Daerah,No.185,Agustus 1986.

Nata, Abudin. 1997. Filsafat Pendidikan Islam. Jakarta: Logos.

Nata, Prof. Dr. H. Abudin .2010. IlmuPendidikan Islam. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Ni.am, Asrorun.2006. Membangun Profesionalitas Guru. Jakarta : eLSAS.

Nizar, Samsul.2002.Filsafat Pendidikan Islam,Pendekatan Historis,Teoritis Praktis. Jakarta :Ciputat Pers.

Nurdin, Muhammad.2004. Kiat Menjadi Guru Yang Profesional. (Jogjakarta:AR-RUZZ MEDIA.

Purwanto , M. Ngalim.1997. Ilmu Pendidikan, Teoritis dan Praktis.Bandung: Rosda karya.

Ramayulis.2010. Ilmu Pendidikan Islam. Jakarta: Kalam Mulia.

Ramayulis. 1982. Didaktik Metodik, Padang: Fakultas Tarbiyah IAIN Imam Bonjol,1982 dan .1998.Ilmu Pendidikan Islam, Jakarta : Kalam Mulia, Cet. II.

Rosyadi , Khoiron.2004. Pendidikan Profetik.Yogyakarta:Pustaka pelajar, 2004.

Rusyan, Tabrani.1992. Profesionalisme Tenaga Kependidikan.Jakarta:Nine Karya Jaya.

Samana.1994.Profesionalisme keguruan.Yogyakarta:Kanisius.

Sa’ud, Ph.D, Prof.Udin Syaefuddin .2012. Pengembangan Profesi Guru.Bandung:Alfabeta.

Shihab ,M. Quraish.2002. Tafsir Al-Mishbah;Pesan, Kesan dan Keserasian AL-Qur’an.Jakarta: Lentera Hati.

Sudiyono.2009. Ilmu Pendidikan Islam.Jakarta: Rineka Cipta.

Sulani,M.A.1981. Mencetak Generasi Muda Muslim. Bandung: Al-Ma’arif.

Suryabrata, Sumadi.1993.,Metode Penelitian.Jakarta: Rajawali Press.

Sumitro,dkk,2006.Pengantar Ilmu Pendidikan. Yogyakarta:UNY Press.

Supriadi, M.Pd.2013. Strategi Belajar Dan Mengajar. Yogyakarta : Jaya Ilmu.

Syahatah, Husein.2004. Quantum Learning, Sukses Belajar Cara Islam.Jakarta: PT Mizan publika.Diterjemahkan dari Ath-Thariq At-Tafawwuq: Ru’yah Islamiyyah.

Syah,Muhibin. 1995.Psikologi Pendidikan Suatu Pendekatan Baru.Bandung: Remaja Rosda Karya.

Tafsir, Ahmad.1994. Ilmu Pendidikan Dalam Perspektif Islam. Bandung: Remaja Rosda Karya.

Tamrin , Dahlan.1988.Al-Ghazali dan Pemikiran Pendidikannya.

Uhbiyati , Nur.1997. Ilmu Pendidikan Islam(IPI). Bandung Pustaka Setia.

Ulwan, Abdullah Nashih.1999. Pendidikan Anak Dalam Islam. Jaklarta: Pustaka amani.

Bukhari Umar. Ilmu Pendidikan Islam.

Usman, Drs.Moh.Uzer.2006. Menjadi Guru Profesional. Bandung:PT.Remaja Rosdakarya.

Written By Ahmad Multazam,Pendidik Dalam Perspektif Islam, on Tuesday, March 19, 2014 | 10:59 AM

Zamroni. 2000.Paradigma Pendidikan Masa Depan.Yogyakarta:Biggarf.

Zed, Mestika. 2008. Metode Penelitian Kepustakaan . Jakarta: Yayasan Obor Indonesia.

Zuhairini. Filsafat Pendidikan Islam.

http://sumut.kemenag.go.id/
Published
2016-09-21
How to Cite
Adibah. (2016). Kompetensi Guru Dalam Perspektif Pendidikan Islam. Sumbula: Jurnal Studi Keagamaan, Sosial Dan Budaya, 1(1), 85-108. Retrieved from https://ejournal.kopertais4.or.id/mataraman/index.php/sumbula/article/view/2270