Tela’ah Atas Keteladanan Rasulullah saw Dalam Mendidik Anak
Abstract
ABSTRAKSI
Sistem pendidikan yang di terapakan oleh Rasulullah SAW. adalah sistem pendidikan yang bersumber dari wahyu Allah SWT, hingga mampu mencetak pribadi agung. Berangkat dari fenomena dan latar belakang di atas, maka penulis mengangkat tiga rumusan masalah sebagai berikut, 1.Bagaimana konsep Rasulullah SAW dalam mendidik anak? 2.Bagaimana tahapan-tahapan Rasulullah dalam mendidik anak? 3.Bagaimana meneladani Rasulullah SAW dalam mendidik anak?
Dalam penulisan laporang penelitian ini murni menggunakan penelitian kepustakaan ( library research). Sesuai dengan jenis dan sifat data yang diperoleh dari penelitian ini, maka tehnik analisis yang digunakan penulis dalam penelitian ini adalah penelitian deskripti.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1. Dalam konsep pendidikan yang di terapakan oleh Rasulullah SAW. adalah konsep pendidikan yang bersumber dari wahyu Allah SWT, hingga mampu mencetak pribadi agung. 2. Dalam mendidik anak para orang tua bisa memahami keadaan anak secara baik dan menggunakan metode yang tepat dan sesuai tahapan-tahapan. seperti yang telah di contohkan oleh Rasulullah SAW. 3. Meneladani Rasulullah SAW dalam mendidik anak merupakan metode yang berpengaruh dan terbukti paling berhasil dalam mempersiapkan dan membentuk aspek moral, spiritual, dan etos sosial anak.
Kata Kunci : Keteladanan Rasulullah, Mendidik Anak.
References
Al-Hulaiby, Syaikh Ahmad bin Abdul Aziz, Dasar-dasar Pembinaan Anak Muslim (Surabaya, P.T Elba 2011)
Al Istanbuli, Mahmud Mahdi dan Mustafa Abu Nashr Asyilbi, Nisa’ Khaulirrosul (Bandung: PT. Irsyad Baitussalam)
Al-Ghazali, Imam, Ihya’ Ulum al-Din(3/70) (Surabaya : PT Elba Fitrah Mandiri Sejahtera, 2011 )
Arikunto, Suharsimi, Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek (Jakarta: PT. Rineka Cipta. 2010)
Asmani, Jamal Ma’mur Tuntunan Lengkap Metodologi Praktis Penelitian Pendidikan (Jogjakarta : DIVA Press, 2011)
Asrori, Muhammad Mizan, Terjemah Barzanji (Surabaya: Mitra Umat 1983)
Asy-Syantut, Khalid Ahmad, Rumah Pilar Utama Pendidikan Anak (Jakarta: Robbani Press 2005)
Baryagis , Hasan, Wahai Ummi Selamatkan Anakmu (Jakarta, Arina 2005)
Daradjat, Zakiyah, Ilmu Pendidikan Islam (Jakarta : Departemen Agama 1983)
Departemen Agama RI, Al quran dan terjemahnya (Bandung: Al quran 2004)
Finoza, Lamuddin, komposisi bahasa indonesia untuk mahasiswa non jurusan bahasa (Jakarta : diksi insane mulia,2003)
Ghuddah, Abdul Fattah Abu, 40 Metode Pendidikan dan Pengajaran Rasulullah (Bandung : Irsyad Baitus Salam 2009)
Hadi, Amirul dan Haryono, Metodologi Penelitian Pendidikan (Bandung : Pustaka Setia,2005), cetakan ke-4
Halim, M. Nipan Abdul, Anak Saleh Dambaan Keluarga,(Yogyakarta, Mitra Pustaka,2001)
Hasbullah, Dasar-dasar ilmu pendidikan.(jakarta ,Rajawali pers, 2009)
Hassan, A, Tarjamah Bulughul Maraam (Bandung, Pustaka Tamaam t.t)
Jamil, Sidiq Muhammad, Sunan Abi Daud. (Semarang,Toha Putra, 1414 H)
Kasiram, Moh, Metodologi Penelitian,(Malang :UIN-Maliki Press,2008) Cet.I
Konsep Rasulullah dalam mendidik anak lihat di www.Gemabaituurahman .com/2012/10/.html
Mansur, Pendidikan Anak Usia Dini dalam Islam (Jakarta, Pustaka Pelajar 2005)
Margono, S. Metodologi Penelitian Pendidikan ( Jakarta : Rineka Cipta, 2005), cetakan ke-5
Qoiyim, Ibdul, Zadul Ma’ad Ma’ad , juz 1 (Jakarta: PT. Jaya Murni)
Rahman, Moh. Thahir bin Abd, Terjemah Jawahirul Kalamiyah ( Surabaya: Hidayah t.t )
Rif’ani, Nur Kholish, Cara Bijak Rasulullah dalam Mendidik Anak ( Semarang: Real Books 20
Roqib, Moh. Ilmu pendidikan Islam (Yogyakarta: LKiS Printing Cemerlang 2009)
Rus’an, H, Lintasan Sejarah Islam di Zaman Rasulullah SAW, (Semarang: Wicaksana 1976)
Sudjana, Nana dan Ibrahim, Penelitian dan Penilaian Pendidikan (Bandung: PT. Sinar Baru Algensindo 2009)
Sugiyono, Metode Penelitian Kualitatif, Kuantitatif, R&D, (Bandung:Alfabeta,2011)
Surakhmad, Winarno, Pengantar Penelitian Ilmiah,(Bandung :Tarsito,1970)
Suryabrata, Sumadi, Metodologi Penelitian (Jakarta, PT. Raja Grafindo Persada 2013)
Syalabi, A. Sejarah dan Kebudayaan Islam (Jakarta: PT. Jaya Murni 1973)
Tarazi, Norma, Wahai Ibu Kenali Anakmu ( Yogyakarta, Mitra Pustaka 2001)
Tim Penyusun Kamus Pusat pembinaan dan Pengembangan Bahasa Depdikbud, Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 1994), edisi ke-2
Ulwan, Abdullah Nashih, Pendidikan Anak dalam Islam (Jakarta, Pustaka Amani 2002) juz l dan ll
Undang-Undang Republik Indonesia nomor 20 tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional, Bab I, Pasal I, Ayat I, http://www.bpkp.go.id/ unit/hukum/uu/2003/20-03.pdf
Yahya, Abu Zakaria, Riyadhu Al-Shalihin min Kalami Sayyidi Al-Mursalin (Semarang: Thaha Putra t.t )
- All material contained in this site is protected by law. It is prohibited to quote part or all of the contents of this website for commercial use without the approval of the board of editors of this journal.
- If you find one or more articles contained in Sumbula: Journal of Religious, Social and Cultural Studies that violate or potentially infringe your copyright, please report it to us, via email to Priciple Contact.
- The formal legal aspect of access to any information and articles contained in this journal site refers to the terms of the Creative Commons Attribution-ShareAlike (CC BY-SA) license.
- All Information contained in Sumbula: Journal of Religious, Social and Cultural Studies is academic. Sumbula: Journal of Religious, Social and Cultural Studies shall not be liable for any losses incurred by misuse of information from this site.