Pemanfaatan Koleksi Digital oleh Pemustaka di Perpustakaan Politeknik Wilmar Bisnis Indonesia

Authors

  • Noni Arischa Lubis
  • Sakti Ritonga
  • Khoirul Jamil

Keywords:

Pemanfaatan, Perpustakaan Perguruan Tinggi, Koleksi Digital, Pemustaka

Abstract

This research will discuss how to use digital collections at the Willmar Bisnis Indonesia Polytechnic library located on Jalan Warakauri, Percut Sei Tuan District,DeliSerdangRegency,NorthSumatra.Inthemidstofthewidespreaduse of digital access today, libraries are also affected by the creation of digital collections by libraries as products for today's developments. The research uses qualitative methos and uses 3 ways as data sources, namely interviews, observation, and documentation. Thento determinethesourcesof this researchusingpurposivesampling,namelythesourcesaresoughtbasedonpeople who are considered to understand the object of research the most. The results of this study by interviewing informants can be concluded that users in the wilmar bisnis Indonesia polytechnic library have made good use of digital collections. Penelitian ini akan membahas bagaimana pemanfaatan koleksi digital di perpustakaan Politeknik Wilmar Bisnis Indonesia yang terletak di Jalan Warakauri, Kecamatan Percut Sei Tuan, Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Di tengah maraknya penggunaan akses digital saat ini, perpustakaan juga ikut terpengaruh dengan terciptanya koleksi digital oleh perpustakaan sebagai produk untuk perkembangan zaman sekarang ini. Penelitian menggunakan metode kualitatif dan menggunakan 3 cara sebagai sumber data yaitu wawancara, observasi, serta dokumentasi. Kemudian untuk penentuan narasumber dari penelitian ini dengan purposive sampling yang digunakan, yakni narasumber dicari berdasarkan orang yang dianggap paling mengerti tentang objek penelitian. Hasil dari penelitian ini dengan mewawancarai narasumber dapat disimpulkan bahwa pemustaka di perpustakaan Politeknik Wilmar Bisnis Indonesia sudah memanfaatkan koleksi digital dengan cukup baik.

Downloads

Published

2024-09-05

Most read articles by the same author(s)

Obs.: This plugin requires at least one statistics/report plugin to be enabled. If your statistics plugins provide more than one metric then please also select a main metric on the admin's site settings page and/or on the journal manager's settings pages.