Differences in Arabic-Indonesian Vocabulary Absorption in Religious Terms
Phonological Studies
DOI:
https://doi.org/10.58223/alirfan.v6i1.6797Kata Kunci:
Absortion, Arabic Vocabulary, Phonological StudiesAbstrak
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbedaan bentuk proses serapan kosakata dalam istilah keagamaan pada bahasa Arab ke dalam bahasa Indonesia dan mengetahui perbedaan ejaan serapan kosakata yang sama pada bahasa Arab ke dalam bahasa Indonesia. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kuantitatif dengan pendekatan Studi Pustaka. Studi Pustaka merupakan suatu pendekatan dalam penelitian yang melibatkan analisis terhadap sumber-sumber informasi yang ada. Pendekatan ini bertujuan untuk mengumpulkan pengetahuan lewat analisis literatur yang sejenis dengan penelitian saat ini. Hasil penelitian ini menujukkan bahwa beberapa kosakata dalam bahasa Indonesia merupakan serapan dari bahasa asing, salah satunya bersumber dari bahasa Arab. Datangnya bangsa Arab ke Indonesia pada sekitar abad ke-7 Masehi memiliki tujuan untuk berdagang, di samping itu mereka juga menyebarkan agama Islam yang hingga saat ini menjadi agama Moyoritas di Indonesia. proses penyerapan bahasa memiliki banyak klasifikasi, namun dalam penelitian ini peneliti mengfokuskan pada empat klasifikasi proses penyerapan kata, yaitu Lenisi, Konsonan Rangkap, Alferesis, dan Sinkope. Contoh pada kata bahasa Arab “Al-Masjidu†setelah terjadi kata serapan berubah menjadi “Masjidâ€, ini merupakan salah satu contoh dari proses serapan bahasa Arab ke Indonesia dengan proses Alferesis. Dampak adanya serapan ejaan bahasa Arab kedalam bahasa Indonesia adalah memperkaya khizanah kosakata bahasa Indonesia. Tentunya tanpa merubah makna kandungannya, hanya menyerap sedikit ejaan.Referensi
Anon. n.d. “SERAPANBAHASAARABKEBAHASAINDONESIA.â€
Arwan, Muhammad Sayyidul. 2019. “Perubahan Bunyi Kata Serapan Keagamaan Dari Bahasa Arab Ke Dalam Bahasa Jawa.†Tarling : Journal of Language Education 3(1):93–113. doi: 10.24090/tarling.v3i1.2893.
Chaer, Abdul. 2014. Linguistik Umum.
Fakultas, Dosen, Adab Universitas, Islam Negeri, and Sunan Kalijaga Yogyakarta. 2006. “Serapan Bahasa Asing.†5(4).
Gunardi, Ari (STKIP Pelita Pratama). 2020. “Bahasa Serapan Terhadap Bahasa Indonesia.†Pelita Calistung 01(01):34–39.
Haji Harun, Makmur, and Muhammad Bukhari Lubis. 2015. “ANALISIS PENGGUNAAN SERAPAN BAHASA ARAB DALAM BAHASA INDONESIA DAN MELAYU SEBAGAI BAHASA KOMUNIKASI : Satu Kajian Awal MAKMUR HAJI HARUN FAKULTI BAHASA DAN KOMUNIKASI UNIVERSITI PENDIDIKAN SULTAN IDRIS ( UPSI ) INDONESIA DAN MELAYU SEBAGAI BAHASA KOMUNIKA.†(October):0–20.
Hidayah, Milatul, Fransiscus Xaverius Samingin, and Asri Wijayanti. 2018. “Kata Serapan Bahasa Arab Dalam Kosakata Bahasa Indonesia Sebagai Materi Pembelajaran Ceramah Di Kelas XI SMA: Kajian Bidang Fonologi.†Repetisi: Riset Pendidikan Bahasa Dan Sastra Indonesia 1(2):100–112.
Jannah, Nurul. 2020. “Orang Arab Di Nusantara (Sejarah Dan Pemikiran Serta Kontribusi Bagi Bangsa Indonesia).†Makalah Sejarah Peradaban Islam (December):0–17.
M.Ag, Ade Nandang S. M. A. dan Abdul Kosim. 2018. Pengantar Linguistik Arab.
Ma’hadi Darissalam Guntur. 2004. Tarikh Adab Al-Aroby.
Mustofa, Muhammad Arif. 2018. “Interferensi Bahasa Indonesia Terhadap Bahasa Arab (Analisis Interferensi Dalam Pembelajaran Maharah Al Kalam).†An Nabighoh: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Bahasa Arab 20(2):139–61.
Muta, Abdul. 2011. “Signifikansi Kajian Bahasa Semit Dalam Linguistik Arab.†Jurnal AL-AZHAR INDONESIA SERI HUMANIORA 1(2):119–24.
Nur, Tajudin. 2014. “Sum Bangan Bahasa Arab Terhadap Bahasa Indonesia Dalam Perspektif.†Humaniora 26(2):235–43.
Pera Aprizal, Ambo. 2021. “Urgensi Pembelajaran Bahasa Arab Dalam Pendidikan Islam.†Jurnal Pendidikan Guru 2(2):39–56. doi: 10.47783/jurpendigu.v2i2.232.
Raodhatul Jannah, and Herdah. 2022. “Kata Serapan Bahasa Arab Dalam Bahasa Indonesia: Pendekatan Leksikografi.†Al-Ishlah: Jurnal Pendidikan Islam 20(1):123–32. doi: 10.35905/alishlah.v20i1.2820.
Rezi, Melisa, and Amrina Amrina. 2019. “Semit: Asal Muasal Bahasa Arab.†Lughawiyah: Journal of Arabic Education and Linguistics 1(2). doi: 10.31958/lughawiyah.v1i2.1524.
Rizal, Ghulam Arif. 2019. “Kata Kata Serapan Bahasa Arab Ke Dalam Bahasa Indonesia: Tinjauan Aksiologis.†(December 2017):0–10.
Santi T. 2015. “Proses Penyerapan Bahasa Asing Ke Dalam Bahasa Indonesia.†(October).
Syamsul Hadi, Dkk. 2003. “Perubahan Fonologis Kata-Kata Serapan Dari Bahasa Arab Dalam Bahasa Indonesia.†Humaniora 15(2):121–32.
Thoyib, Thoyib, and Hasanatul Hamidah. 2018. “Interferensi Fonologis Bahasa Arab ‘Analisis Kontrastif Fonem Bahasa Arab Terhadap Fonem Bahasa Indonesia Pada Mahasiswa Universitas Al Azhar Bukan Jurusan Sastra Arab.’†JURNAL Al-AZHAR INDONESIA SERI HUMANIORA 4(2):63. doi: 10.36722/sh.v4i2.257.
Zainuri, Muhammad. 2019. “تطور اللغة العربية ÙÙŠ إندونيسيا Perkembangan Bahasa Arab Di Indonesia.†Jurnal Tanling : Perkembangan Bahasa Arab Di Indonesia II(2):231–48.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Eliana Pangestika, Tulus Musthofa, Nasiruddin Nasiruddin

Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution 4.0 International License.
Lisensi :
Al-Irfan: Journal of Arabic Literature and Islamic Studies is published under conditions Creative Commons Attribution 4.0 International License / CC BY 4.0 This license permits anyone to copy and redistribute this material in any form or format, modify, modify, and make derivative works of this material for any purpose, including commercial purposes, so long as they credit the author for the original work.