MEMBANGUN PARADIGMA KRITIS TEKSTUALIS MENUJU HISTORIS SOSIALIS DALAM ISLAM

  • Agus Toni Sekolah Tinggi Agama Islam Nahdlatul Ulama (STAINU) Madiun

Abstract

Abstrak: Islam sebagai agama yang universal memiliki nilai elasitisas dalam memahami konteks yang selalu berkembang. Nilai tersebut merupakan wujud kaidah al-Islam sholih likulli zaman wa makan. Interpretasi yang berseberangan antar ulama’ terhadap suatu ayat menjadi bagian kazanah pengetahuan yang harus diapresiasi. Hadirnya hukum-hukum yang termaktub dalm teks sebagai konsekuensi historis peradaban dan tradisi yang hadir dan berkembang. Oleh karena itu pemahaman paradigma dalam interpretasi dengan mengedepankan nilai konteksstual lebih dapat diterima oleh komunitas sosial dari pada intimidasi konteksstual oleh tekstual.

Kata kunci: Paradigma, Elastisitas, Historis, Tekstual, Kontekstual

Published
2017-08-14
How to Cite
Toni, A. (2017). MEMBANGUN PARADIGMA KRITIS TEKSTUALIS MENUJU HISTORIS SOSIALIS DALAM ISLAM. El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama, 5(1), 15-26. https://doi.org/10.35888/el-wasathiya.v5i1.3024
Section
Articles