Strategi Peningkatkan Mutu Pendidikan Melaui Penerapan Total Quality Management Di MA Nazhatut Thullab Prajjan Camplong
Keywords:
Total Quality Manangement dan Mutu PendidikanAbstract
Total Quality Management (TQM) merupakan sebuah pendekatan manajemen yang terbukti efektif dalam berbagai sektor dan telah semakin diterapkan dalam dunia pendidikan untuk mencapai standar mutu yang lebih tinggi, Berdasarkan hal tersebut, peneliti memfokuskan pada tiga point, yaitu : Pertama, Bagaimana Perencanaan Total Quality Management Dalam Menigkatkan Mutu Pendidikan Di MA Nazhatut Thullab?. Kedua, Bagaimana Pelaksanaan Total Quality Management Dalam Menigkatkan Mutu Pendidikan Di MA Nazhatut Thullab?. Ketiga, Bagaimana Evaluasi Total Quality Management Dalam Menigkatkan Mutu Pendidikan Di MA Nazhatut Thullab?. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif jenis deskriptif. Adapun sumber data yang diperoleh yaitu melalui cara wawancara, observasi dan dokumentasi, yang menjadi informannya adalah kepala sekolah MA Nazhatut Thullab, tim coordinator dan guru MA Nazhatut Thullab.Downloads
Published
2024-02-03
Issue
Section
Articles