Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas IXa dan IXb Pada Mata Pelajaran IPS Model Pembelajaran NHT di SMP Negeri 1 Lenteng Sumenep Semester Genap Tahun Pelajaran 2019/2020

Penulis

  • Sri Mastuti

Kata Kunci:

Pembelajaran NHT di SMP Negeri Lenteng

Abstrak

This classroom action research report aims to find the most effective way in teaching and learning activities so that students can achieve maximum learning objectives. This class action report uses a cyclical system in finding the best way of learning, this process does not necessarily become a report but through complete data collection, so that the results achieved are real according to actual conditions. : Exploration, Explanation, Expantion, and Evaluation. This learning cycle learning model can effectively be applied to students at all levels. The learning cycle applied in this research consists of four phases, namely exploration, explanation, expansion and evaluation. With these phases, it is hoped that through learning this learning cycle model students will learn more meaningfully, that learning is a process of obtaining goals, and knowledge is obtained by constructing their own meanings from their own experiences. It is hoped that students' process skills will increase so that their learning outcomes will also increase. Laporan penelitian tindakan kelas (PTK)  ini bertujuan untuk mencari cara yang paling efektif dalam kegiatan belajar mengajar agar siswa dapat tercapai tujuan pembelajaran secara maksimal. Laporan tindakan kelas ini menggunakan sistem siklus dalam mencari cara belajar yang terbaik, proses ini tidak serta merta menjadi sebuah laporan tapi melalui pengumpulan data yang lengkap, agar hasil yang dicapai riil sesuai kondisi yang sebenarnya. :Exploration (Eksplorasi), Explanation (Penjelasan), Expantion(Penerapan Konsep), dan Evaluation (Evaluasi). model pembelajaran siklus belajar ini secara efektif dapat diterapkan untuk siswa pada semua tingkat. Siklus belajar yang diterapkan pada penelitian ini terdiri dari empat fase, yaitu eksplorasi, eksplanasi, ekspansi dan evaluasi. Dengan adanya fase-fase tersebut diharapkan melalui pembelajaran model siklus belajar ini siswa akan belajar lebih bermakna, bahwa belajar merupakan proses memperoleh tujuan, serta pengetahuan diperoleh dengan mengkonstruksi sendiri pengertian-pengertian dari pengalaman yang dialami sendiri. Dengan begitu diharapkan keterampilan proses siswa akan meningkat sehingga hasil belajarnya juga akan meningkat.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-09-29

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Obs.: Plugin ini minimal membutuhkan satu plugin statistik/laporan aktif. Jika plugin statistik menghasilkan lebih dari satu metrik, pilihlah metrik utama pada pengaturan halaman admin dan/atau pada halaman pengaturan manajer jurnal.