PENDAMPINGAN PENGEMBANGBIAKAN USAHA JAMUR TIRAM MASYARAKAT DESA LONKEBUN Kerjasama dengan Yayasan Nailun Najah Desa Lonkebun Kecamatan Ketapang Kabupaten Sampang

Penulis

  • M. Rodiaminullah
  • Sony Firmansyah
  • Maryam Qodarin
  • Rofiqoh Rofiqoh
  • Khairil Anwar
  • Faqih Faqih

DOI:

https://doi.org/10.35127/al-khidmah.v1i2.4409

Kata Kunci:

Kata kunci : jamur tiram, budidaya,

Abstrak

Tujuan pengabdian ini ialah untuk memberdayakan masyarakat dengan budidaya jamur tiram serta pengolahan dengan harapan dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat desa Lonkebun kecamatan Ketapang kabupaten Sampang. Metode dalam kegiatan ini terdiri dari: Pemberian Materi tentang budidaya jamur tiram serta cara mengolah; Praktik budidaya jamur tiram ; dan evaluasi. Kegiatan Pengabdian ini dilakukan pada bulan Oktober sampai November 2020 Pelaksanaan kegiatan dengan melibatkan beberapa dosen dan mahasiswa. Hasil evaluasi dari kegiatan ini menunjukkan bahwa masyarakat sudah dapat melakukan budidaya jamur tiram dan mengolahnya secara mandiri. Masyarakat sangat respon terhadap kegiatan ini.

##submission.downloads##

Diterbitkan

2021-02-01

Cara Mengutip

Rodiaminullah, M., Firmansyah, S., Qodarin, M., Rofiqoh, R., Anwar, K., & Faqih, F. (2021). PENDAMPINGAN PENGEMBANGBIAKAN USAHA JAMUR TIRAM MASYARAKAT DESA LONKEBUN Kerjasama dengan Yayasan Nailun Najah Desa Lonkebun Kecamatan Ketapang Kabupaten Sampang. Al-Khidmah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(2), 96–106. https://doi.org/10.35127/al-khidmah.v1i2.4409

Terbitan

Bagian

Articles

Artikel paling banyak dibaca berdasarkan penulis yang sama

Obs.: Plugin ini minimal membutuhkan satu plugin statistik/laporan aktif. Jika plugin statistik menghasilkan lebih dari satu metrik, pilihlah metrik utama pada pengaturan halaman admin dan/atau pada halaman pengaturan manajer jurnal.