Implementasi saddu al-dzari'ah pada keberadaan kamar mandi umum terminal singosari terhadap lingkungan
Abstract
Abstrack : Saddu al-dzari’ah merupakan konsep yang ditawarkan oleh ushul fiqih untuk mencegah mafsadat atau kerusakan. Adapun implementasi saddu al- dzari’ah merupakan terapan pencegahan mafsadat pada kasuistik di lapangan. Penelitian ini bertujuan untuk bahwa mengetahui bagaimana implementasi saddu al-dzariah terhadap keberadaan kamar mandi umum terminal Singosari terhadap lingkungan. Penelitian ini menggunakan penelitian lapangan (Field Research), kemudian sumber data primer bersifat kualitatif deskriptif diperoleh mealalui observasi dan wawancara, Hasil penelitian menunjukkan bahwa keberadaan kamar mandi umum di terminal Singosari sebagai wujud saddu al- dzariah agar masyarakat tidak buang hajat sembarangan di sungai dinilai efektif dalam meminimalisir mafsadat atau kerusakan pada lingkungan. Keberadaan kamar mandi umum di terminal Singosari mampu memenuhi kebutuhan dasar manusia dalam buang hajat serta mampu menciptakan lingkungan yang bersih dan nyaman.
Kata kunci: saddu al-dzariah, mafsadat, kamar mandi umum, terminal singosari
Copyright (c) 2023 El-Wasathiya: Jurnal Studi Agama
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Persyaratan yang harus dipenuhi oleh penulis sebagai berikut:
- Penulis menyimpan hak cipta dan memberikan jurnal hak naskah publikasi pertama bersamaan dengan berlisensi di bawah Lisensi Creative Commons Attribution yang memungkinkan orang lain untuk berbagi pekerjaan dengan pernyataan kepenulisan pekerjaan dan publikasi awal di jurnal ini.
-
Penulis dapat masuk ke dalam penyusunan kontrak tambahan terpisah untuk distribusi non-eksklusif versi kaya isu jurnal (misalnya: posting ke sebuah repositori institusi atau menerbitkannya dalam sebuah buku), dengan pengakuan publikasi awal di jurnal ini.
-
Penulis diperbolehkan dan didorong untuk mengirim karya mereka secara online (misalnya, dalam repositori institusi atau website mereka) sebelum dan selama proses pengajuan, karena dapat menyebabkan pertukaran produktif, serta kutipan sebelumnya dan lebih parah dari karya yang diterbitkan. (lihat Pengaruh Open Access ).
Karya ini dilisensikan di bawah CC BY-SA