IMPLEMENTASI PROGRAM MADRASAH DINIYAH SEBAGAI UPAYA PENGUATAN PENDIDIKAN KARAKTER
DOI:
https://doi.org/10.32806/jf.v12i01.6388Kata Kunci:
Kata Kunci: Implementasi, madrasah diniyah, pendidikan karakter.Abstrak
Tujuan dari penelitian ini ialah untuk menelaah dan mengetahui implementasi program madrasah diniyah serta internalisasi nilai-nilai pendidikan karakter di dalamnya. Metode penelitian kualitatif deskriptif dengan pendekatan studi kasus. Hasil penelitian: pertama, proses pembelajaran dari awal hingga akhir sudah terprogram dan terjadwal dengan baik melalui kurikulum yang telah ditetapkan oleh kepala madrasah dan dilaksanakan oleh tim pengajar. Kedua, pelaksanaan pembelajaran dilakukan dengan efektif dan efisien, terdapat 2 jam pelajaran setiap hari dilakukan 45 menit setiap pertemuan. Materi ajar mencakup semua materi keislaman dari berbagai ilmu; terdiri dari fiqih, akhlak, hadis, tafsir, tajwid, imla’, bahasa arab, nahwu, shorrof, tarikh dan i’lal, metode yang digunakan yaitu ceramah, diskusi dan tanya jawab. Ketiga, evaluasi guru dan peserta didik. Evaluasi guru setiap bulan di minggu keempat. Evaluasi peserta didik di bulan sya’ban dan maulid, evaluasi penilaian tes tulis dan lisan. Keempat, program madrasah diniyah Sabilal Muhtadin dapat menguatkan pendidikan karakter peserta didik. Kata Kunci: Implementasi, madrasah diniyah, pendidikan karakter.Referensi
Ainissyifa, Hilda. 2014. “Pendidikan Karakter dalam Perpsektif Pendidikan Islam.†Jurnal pendidikan Universitas Garut Vol 8, No.1.
Anderson, Lorin W. The Efektive Teacher. Amerika: Me Graw International, 1989.
Camelia, Farrah. 2020. “Implementasi Kebijakan Program Tahfidz Alquran Sebagai Upaya Penguatan Pendidikan Karakter Di Pondok Pesantren Alquran Putri Ibnu Katsir Jember.†Jurnal Islamika Vol 20, No. 1.
Daulay, Haidar Putra. 2001. Historisasi Efisiensi Pesantren Sekolah Dan Madrasah. Yogyakarta: PT Tiara Wacana.
DM, Herman. 2013. “Sejarah Pesantren di Indonesia.†Jurnal Al-Ta’dib 6, no. 2.
Fahmi, Agus. 2021. “Implementasi Program Sekolah Ramah Anak Dalam Proses Pembelajaran.†Jurnal Visionary (VIS) Vol 6, No. 1.
Haedari, Amin. 2006. Peningkatan Mutu Terpadu Pesantren dan Madrasah Diniyah. Jakarta: Dia Pustaka.
Istiyani, Dwi. 2017. “Tantangan dan Eksistensi Madrasah Diniyah Sebagai Entitas Kelembagaan Pendidikan Keagamaan Islam di Indonesia.†Edukasia Islamika Vol 2, No. 1.
“Kasus Pelecehan Seksual Ini Terjadi di Lingkungan Pesantren.†Viva.co, n.d. https://www.viva.co.id/berita/nasional/1497868-miris-5-kasus-pelecehan-seksual-ini-terjadi-lingkungan-pesantren?page=2.
Kemendikbud. 2016. Panduan Penilaian Untuk SD. Jakarta: Kemendikbud.
Kurniawan, Syamsul. 2017. “Pendidikan Karakter Dalam Islam.†Tadrib Vol 3, No. 2.
———. 2008. “Pendidikan Menurut Al-Ghazali.†At-Turats Vol 3, No. 1.
Mila Sabartiningsih, Dkk. 2018 “Implementasi Pemberian Reward Dan Punishment Dalam Membentuk Karakter Disiplin Anak Usia.†Jurnal AWLADY Vol 4, No. 1.
Nizah, Nuriyatun. 2016. “Dinamika Madrasah Diniyah: Suatu Tinjauan Historis.†Edukasia: Jurnal Penelitian Pendidikan Islam Vol 11, No. 1.
“Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia,†n.d.
“Pondok Pesantren Gontor Akui Ada Bullying Kasus Tewasnya Santri.†kompas.com, n.d. https://www.kompas.com/edu/read/2022/09/06/104747771/pondok-pesantren-gontor-akui-ada-bullying-kasus-tewasnya-santri.
Sajadi, Dahrun. 2019. “Pendidikan Karakter dalam Perspektif Islam.†Tadzhib Akhlak Vol 2, No. 2.
Sanjaya, Wina. 2013. Perencanaan Dan Desain Sistem Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenadamedia Group.
Sudjana, Nana. 2005. Dasar-Dasar Belajar Mengajar. Bandung: Sinar Baru Algensindo.
Sulistiyowati, Eni. 2013. “Pendidikan Karakter Dalam Pembelajaran Bahasa Indonesia.†Jurnal Edukasia Vol 8, No. 2.
Tusyana, Eka. 2020. “Implementasi Kurikulum Madrasah Diniyah Di Asrama Putri IV Ponpes Darul Ulum Jombang.†Jurnal Tadrib Vol 6, No. 1.
Zuhriy, M. Syaifuddien. 2011. “Budaya Pesantren dan Pendidikan Karakter Pada Pondok Pesantren Salaf.†Jurnal Walisongo Vol 19, No. 2.
##submission.downloads##
Diterbitkan
Cara Mengutip
Terbitan
Bagian
Lisensi
Hak Cipta (c) 2023 Laila Faqih
Artikel ini berlisensi Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.