ANALISIS PRAKTIK AKAD MUDHARABAH PADA KERJA SAMA PETANI DAN PPEDAGANG

Studi Kasus Dusun Bungcarba Karang Penang Oleh Sampang

Authors

  • Harisah Harisah IAIN Madura
  • Prayudi Kumala STEI Walisongo Sampang

Abstract

Analisis Akad Mudharabah Terhadap Petani Dan Ppedagang (Studi Kasus Dusun Bungcarba Karang Penang Oleh Sampang). Penelitian ini bertujuan untuk mengungkap akad mudharabah yang diaplikasikan oleh petunia dan pedagang antara kedua belah ihak saling sepakat untuk melakukan perjanjian kerjas sama. Pedagang sebagai pemberi modal kepada petani untuk menggunakan modal tersebut modal pembelian kebutuhan untuk bercocok tanam sehingga nantinya hasil panin akan dijual oleh petani akan dijual kepada pedagang yang memberikan modal . Objek dalam penelitian ini adalah para pelaku kerja sama yaitu masyarakat Karang Penang Oloh. Peneliti menggunakan analisis deskriptif dengan metode kualitatif. Hasil dari analisis dalam penelitian ini, menujukkan bahwa dengan menggunakan akad mudharabah ini petani dan pedagang sama-sama diuntungkan, akad mudharabah tersebut diterapkan ketika petani mengalami atau kerugian pedagang juga akan mendapatkan dampaknya.

Downloads

Published

2021-08-28

Issue

Section

Articles